Suara.com - Kabar bahagia datang dari penggemar balap mobil. Indonesia lebih tepatnya DKI Jakarta bakal menjadi tuan rumah Formula E atau ajang balap mobil listrik pada tahun 2020 mendatang.
Informasi terkait hal itu dibagikan langsung oleh Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan lewat Facebook pada Minggu (14/7). Anies menyampaikan bila proses negosiasi telah dilakukan tak hanya lewat tatap muka tapi juga komunikasi lewat telepon dan diskusi antar tim.
Persiapan trek Formula E di Jakarta sendiri dilakukan secara rapi, tertib dan teliti sejak tiga bulan lalu. Perwakilan dari tim Formula e pun telah meninjau langsung ke lapangan pada 8-9 Juli lalu.
Proses negosiasi puncak yang melibatkan pemerintah Indonesia, pimpinan tertinggi dan legenda mobil seperti Alexandro Agag dan Alberto Longo berlangsung di New York, Amerika Serikat pada Sabtu (13/7) lalu bersamaan dengan putaran final sesi 6 Formula E.
Hasil dari diskusi tersebut diperoleh kesepakatan kalau Jakarta layak dijadikan tuan rumah rumah Formula E pada pertengahan 2020.
Tentunya keputusan ini patut disambut baik oleh banyak pihak. Selain sebuah kesempatan berharga, terpilihnya Jakarta sebagai tuan rumah Formula E bisa meningkatkan eksistensi Indonesia di hadapan dunia sekaligus menunjang perekonomian negara dengan banyaknya penonton yang akan datang.
Jadi untuk penggemar balap Formula E di Indonesia, tinggal tunggu kapan tanggal mainnya.
Berita Terkait
-
Mengintip Museum Papua yang Dikunjungi Anies Baswedan di Jerman, Punya Ratusan Artefak
-
Bicara soal Impeachment, Refly Harun: Pertanyaannya Siapa yang Akan Menggantikan Gibran?
-
Auto Salfok, Ucapan Selamat Anies ke Ultah Prabowo Bikin Netizen Geleng-geleng: Sentilan Berkelas!
-
Presiden Prabowo Ulang Tahun ke-74, Anies Baswedan: Semoga Allah Berikan Petunjuk...
-
Berapa Lama Anies Baswedan Menjabat Mendikbud? Kritik Sistem Pendidikan Indonesia Sudah Kuno
Terpopuler
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- 6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
- 8 Mobil Kecil Bekas Terkenal Irit BBM dan Nyaman, Terbaik buat Harian
- 7 Rekomendasi Parfum Lokal Aroma Citrus yang Segar, Tahan Lama dan Anti Bau Keringat
- 5 Rekomendasi Moisturizer Korea untuk Mencerahkan Wajah, Bisa Bantu Atasi Flek Hitam
Pilihan
-
Keuangan WIKA 'Berlumur Darah' Imbas Whoosh, Bosnya Pasrah Merugi
-
Respons Berkelas Dean James usai Bikin Gol Spektakuler ke Gawang Feyenoord
-
Pahitnya Niat Baik: Guru Dipecat Karena Kumpulkan Rp20 Ribu untuk Gaji Honorer
-
Pemerintah Mau 'Bebaskan' Reynhard Sinaga, Predator Seksual Terkejam di Sejarah Inggris
-
Bahlil soal Izin Tambang di Raja Ampat : Barang Ini Ada, Sebelum Saya Ada di Muka Bumi!
Terkini
-
Judo Tunanetra Indonesia Catatkan Prestasi Gemilang di IBSA Asian Championship 2025
-
Kumamoto Masters 2025: Zaki Ubaidillah Singkirkan Wakil Tuan Rumah, Lolos ke Babak Utama
-
Terkendala Visa, Fajar/Fikri Terpaksa Harus Absen di Kumamoto Masters 2025
-
PBSI Patok Target Tinggi di Kumamoto Masters 2025 Dan Australia Open 2025
-
Ubed Susul Alwi Farhan, Tambah Amunisi Indonesia di Babak Utama Kumamoto Masters 2025
-
Maverick Vinales Comeback! Pulih dari Cedera dan Siap Tempur di MotoGP Valencia 2025
-
Jadwal dan Link Live Streaming Kumamoto Masters 2025 Hari Ini: Apri/Fadia dan Ubed Siap Unjuk Gigi
-
NPC Indonesia Apresiasi Pertemuan dengan Menpora Erick Thohir, Kejar Target 120 Emas di Thailand
-
Olahraga Bikin Spanyol Makin Kaya: Dari Triathlon, LaLiga hingga Efek Domino Wisata
-
Max Verstappen Kejutkan Paddock, Finis Podium Meski Start dari Pit Lane