Suara.com - Rencana Indonesia menjadi tuan rumah MotoGP di Sirkuit Mandalika, Lombok pada 2021 mendatang, terancam gagal. Hal ini menyusul kabar adanya konflik dengan warga setempat.
Kabarnya, warga yang lahannya berada di sekitar proyek pembangunan sirkuit Mandalika belum menerima kompensasi secara utuh, karena budget yang tidak sesuai.
Berita penyelenggaraan MotoGP Indonesia terancam batal ini menjadi satu diantara lima berita olahraga terpopuler di kanal sport Suara.com pada, Kamis (15/8/2019). Berikut daftar lengkapnya:
1. Waduh, Bentrok dengan Warga Lokal, MotoGP Indonesia Terancam Gagal
Pada Maret 2019 pecinta MotoGP di Indonesia mendapat kabar gembira setelah Dorna resmi menunjuk sirkuit Mandalika di Lombok, Nusa Tenggara Barat (NTB) untuk menggelar ajang MotoGP musim 2021. Tapi baru-baru ini ada kabar tidak mengenakkan, karena MotoGP Indonesia 2021 terancam gagal setelah bentrok dengan warga lokal.
Dilansir Speedweek, Indonesian Tourism Development Corporation (ITDC) berencana untuk melakukan investasi senilai Rp 14,3 triliun untuk mewujudan sirkuit Mandalika.
2. Jack Miller Bertahan di Pramac, Ini Susunan Sementara Pebalap MotoGP 2020
Perpanjangan kontrak Jack Miller dengan tim Pramac Racing membuat susunan sementara pebalap MotoGP untuk musim 2020 kembali berubah.
Baca Juga: Kevin / Marcus Penasaran Kejar Gelar Juara Dunia, Herry: Jangan Kepedean
Jack Miller yang sempat terombang ambing terkait kontraknya yang akan habis musim ini akhirnya mendapat kepastian dari tim satelit Ducati tersebut.
3. Ruiz Ogah Tarung Ulang dengan Joshua di Arab Saudi, Ini Alasannya
Juara dunia kelas berat WBA (Super), WBO, IBF, dan IBO Andy Ruiz Jr. membantah tarung ulangnya (rematch) dengan Anthony Joshua akan digelar di Arab Saudi.
Petinju asal Meksiko itu mengatakan, sampai saat ini dirinya belum menandatangani soal kontrak rematch-nya dengan Joshua.
Tag
Berita Terkait
-
5 Berita Terpopuler Sport: Rossi Sebut Dovizioso Sang Juara, Ongen Incar KO
-
Mengenal Ongen Saknosiwi, Prajurit TNI Calon Rising Star Tinju Indonesia
-
Bidik Sabuk Lowong WBC, Ongen Saknosiwi Latihan hingga 14 Ronde
-
Tinju Dunia: Kejar Sabuk WBC, Ongen Saknosiwi Incar KO di Bawah Ronde 6
-
WBC Silver Batu Loncatan Daud Yordan Ukir Sejarah Baru di Indonesia
Terpopuler
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- 6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
- 8 Mobil Kecil Bekas Terkenal Irit BBM dan Nyaman, Terbaik buat Harian
- 7 Rekomendasi Parfum Lokal Aroma Citrus yang Segar, Tahan Lama dan Anti Bau Keringat
- 5 Rekomendasi Moisturizer Korea untuk Mencerahkan Wajah, Bisa Bantu Atasi Flek Hitam
Pilihan
-
Bahlil soal Izin Tambang di Raja Ampat : Barang Ini Ada, Sebelum Saya Ada di Muka Bumi!
-
Berapa Gaji Zinedine Zidane Jika Latih Timnas Indonesia?
-
Breaking News! Bahrain Batalkan Uji Coba Hadapi Timnas Indonesia U-22
-
James Riady Tegaskan Tanah Jusuf Kalla Bukan Milik Lippo, Tapi..
-
6 Tablet Memori 128 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik Pelajar dan Pekerja Multitasking
Terkini
-
Judo Tunanetra Indonesia Catatkan Prestasi Gemilang di IBSA Asian Championship 2025
-
Kumamoto Masters 2025: Zaki Ubaidillah Singkirkan Wakil Tuan Rumah, Lolos ke Babak Utama
-
Terkendala Visa, Fajar/Fikri Terpaksa Harus Absen di Kumamoto Masters 2025
-
PBSI Patok Target Tinggi di Kumamoto Masters 2025 Dan Australia Open 2025
-
Ubed Susul Alwi Farhan, Tambah Amunisi Indonesia di Babak Utama Kumamoto Masters 2025
-
Maverick Vinales Comeback! Pulih dari Cedera dan Siap Tempur di MotoGP Valencia 2025
-
Jadwal dan Link Live Streaming Kumamoto Masters 2025 Hari Ini: Apri/Fadia dan Ubed Siap Unjuk Gigi
-
NPC Indonesia Apresiasi Pertemuan dengan Menpora Erick Thohir, Kejar Target 120 Emas di Thailand
-
Olahraga Bikin Spanyol Makin Kaya: Dari Triathlon, LaLiga hingga Efek Domino Wisata
-
Max Verstappen Kejutkan Paddock, Finis Podium Meski Start dari Pit Lane