Suara.com - Di dunia bulu tangkis, Indonesia seolah tak pernah kehabisan atlet-atlet berbakat. Salah satu faktor yang juga menentukan prestasi ini ialah kehadiran pelatih-pelatihnya.
Selain atlet, stok pelatih bulu tangkis di dalam negeri memang terbilang sangat melimpah. Bahkan, beberapa di antaranya justru memilih bekerja di luar negeri.
Ketika berkiprah bersama negara lain, tak sedikit dari pelatih-pelatih ini yang mampu mengangkat prestasi anak asuhnya.
Bahkan, beberapa di antarnya berhasil membuat atlet binaannya menjadi lawan yang tangguh bagi atlet-atlet tanah air.
Lalu, siapa saja pelatih-pelatih tersebut?Berikut daftar pelatih Indonesia yang melatih atlet bulu tangkis di luar negeri.
1. Tong Sin Fu
Ton Sing Fu menjadi pelatih penting yang melahirkan sejumlah atlet legendaris di tanah air. Setidaknya, ia sukses mengasuh Susy Susanti, Alan Budikusuma, Ardy Wiranata, Hariyanto Arbi, dan membawa mereka menjadi pebulu tangkis sukses.
Bisa dibilang, lelaki kelahiran Lampung ini merupakan spesialis melahirkan pemain tunggal hebat. Sebab, anak asuhnya sangat dominan di sektor tunggal putra dan putri dunia.
Sayangnya, Ton Sing Fu memutuskan untuk menetap di China. Ia kesulitan mendapat status kewarganegaraan Indonesia.
Baca Juga: Sosok Wahyana, Mantan Atlet Voli Asal Sleman yang Pimpin Final Badminton Olimpiade Tokyo
Setelah pindah ke Negeri Tirai Bambu, dia sukses melahirkan sejumlah legenda bulu tangkis seperti Lin Dan serta pasangan ganda putra Cai Yun/Fu Haifeng.
Melejitnya kiprah Taufik Hidayat di sektor tunggal putra dunia tak terlepas dari tempaan Mulyo Handoyo yang menjadi pelatihnya.
Setelah Taufik Hidayat memutuskan pensiun, Mulyo Handoyo mulai bertualang untuk melatih di luar negeri.
Negara pertama yang disinggahinya ialah India. Di sana, Mulyo sukses mendongkrak prestasi tunggal putra, Srikant Kidambi.
Setelah itu, dia mendapat tawaran untuk melatih atlet-atlet Singapura mulai Februari 2018.
Berita Terkait
-
Bulu Tangkis Indonesia Berjaya di ASG 2025, Gondol 5 Emas & Ciptakan 3 Final 'Perang Saudara'!
-
BWF Umumkan Sejumlah Aturan Baru untuk Kompetisi Dunia dan Para-Bulu Tangkis
-
Jadwal Final Australian Open 2025: Peluang Indonesia Sabet 4 Gelar!
-
Revans Sukses! Putri KW Lolos Perempat Final Australian Open 2025
-
Bulu Tangkis Dapat Dukungan Maksimal di POPNAS 2025: Persaingan Pelajar dari 38 Provinsi Memanas
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Selevel Innova Budget Rp60 Jutaan untuk Keluarga Besar
- 5 Pilihan Ban Motor Bebas Licin, Solusi Aman dan Nyaman buat Musim Hujan
- 5 HP Memori 128 GB Paling Murah untuk Penggunaan Jangka Panjang, Terbaik November 2025
- 5 Mobil Keluarga Bekas Kuat Tanjakan, Aman dan Nyaman Temani Jalan Jauh
- Cara Cek NIK KTP Apakah Terdaftar Bansos 2025? Ini Cara Mudahnya!
Pilihan
-
Menkeu Purbaya Mau Bekukan Peran Bea Cukai dan Ganti dengan Perusahaan Asal Swiss
-
4 HP dengan Kamera Selfie Beresolusi Tinggi Paling Murah, Cocok untuk Kantong Pelajar dan Mahasiswa
-
4 Rekomendasi HP Layar AMOLED Paling Murah Terbaru, Nyaman di Mata dan Cocok untuk Nonton Film
-
Hasil Liga Champions: Kalahkan Bayern Muenchen, Arsenal Kokoh di Puncak Klasemen
-
Menkeu Purbaya Diminta Jangan Banyak Omon-omon, Janji Tak Tercapai Bisa Jadi Bumerang
Terkini
-
Bulu Tangkis Indonesia Berjaya di ASG 2025, Gondol 5 Emas & Ciptakan 3 Final 'Perang Saudara'!
-
Harga Tiket Indonesia Masters 2026 Dirilis, Mulai Rp40 Ribu! Lebih Murah dari Tahun Lalu
-
Jadwal Indonesia Masters 2026 di Istora, Catat Tanggalnya!
-
BWF Umumkan Sejumlah Aturan Baru untuk Kompetisi Dunia dan Para-Bulu Tangkis
-
Arahan Prabowo: Kesejahteraan Atlet Prioritas Utama, Beasiswa LPDP dan Bonus Internasional Naik
-
FIBA Resmi Ubah Sistem Ranking Dunia, Poin Kini Bersifat Akumulatif
-
Thailand Dilanda Banjir, 10 Cabor Ini Dipindah Lokasi ke Bangkok
-
Kamboja Dikabarkan Mundur dari 8 Cabor SEA Games 2025, Judo hingga Sepak Bola
-
Terima Erick Thohir, Prabowo Kasih 3 Arahan Peningkatan Kesejahteraan dan Pembinaan Atlet Nasional
-
PB ABTI Optimistis Timnas Bola Tangan Indonesia Gondol Emas di SEA Games 2025