Suara.com - Tim bola voli putra Bogor LavAni dan Jakarta BNI 46 bakal membuka rangkaian pertandingan babak final four PLN Mobile Proliga 2022 di Padepokan Padepokan Voli Jenderal Polisi Kunarto, Sentul, Bogor, Jawa Barat, Jumat (11/3) pukul 14:00 WIB.
Sementara pebalap Pertamina Mandalika SAG Team, Gabriel Rodrigo dan Bo Bendsneyder ditargetkan bisa naik podium dalam gelaran Moto2 di Sirkuit Mandalika, Lombok, NTB pada 18-20 Maret 2022.
Berita di atas adalah dua dari lima berita olahraga yang menarik di kanal sport Suara.com, sepanjang Kamis (10/3/2022) yang kami rangkum di bawah ini:
1. Jadwal Proliga 2022: LavAni dan BNI 46 Buka Rangkaian Pertandingan Final Four
Tim bola voli putra Bogor LavAni dan Jakarta BNI 46 bakal membuka rangkaian pertandingan babak final four PLN Mobile Proliga 2022 di Padepokan Padepokan Voli Jenderal Polisi Kunarto, Sentul, Bogor, Jawa Barat, Jumat (11/3) pukul 14:00 WIB.
Pada seri pertama final four Proliga 2022, secara keseluruhan akan bergulir sebanyak enam pertandingan. Semua laga diprediksi berlangsung sengit.
2. Pebalap Pertamina Mandalika SAG Team Ditargetkan Naik Podium Moto2 di Sirkuit Mandalika
Pebalap Pertamina Mandalika SAG Team, Gabriel Rodrigo dan Bo Bendsneyder ditargetkan bisa naik podium dalam gelaran Moto2 di Sirkuit Mandalika, Lombok, NTB pada 18-20 Maret 2022.
Baca Juga: Kabar Gembira, IBL 2022 Bisa Dihadiri Penonton, Tiket Sudah Tersedia di E-Commerce
Hal ini disampaikan oleh Charles Bonar Sirait selaku Direktur of strategi communication and business development, Mandalika Racing Team Indonesia. Adapun Charles Bonar baru dikenalkan hari ini, Kamis (10/3/2022).
3. Estimasi Budget Nonton MotoGP Mandalika 18-20 Maret, Segini Uang Minimal yang Harus Disiapkan
Balapan motor kelas MotoGP rencananya akan digelar pada 18-20 Maret 2022 di Sirkuit Mandalika, Lombok Indonesia. Masyarakat yang sudah membeli tiket, bisa menyaksikan langsung balapan motor kelas MotoGP ini. Kira-kira berapa budget nonton MotoGp Mandalika?
Diketahui, MotoGp Mandalika terbagi jadi beberapa kategori lengkap daftar harganya. Penonton bisa pilih salah satu dari lima kategori tiket yang ditawarkan. Adapun kategori tiket yang ditawarkan yakni General Admission, Standard Grandstand, Premium Grandstand, Deluxe Class, serta Premiere Class.
Tag
Berita Terkait
-
Sirkuit Mandalika Umumkan Kalender Event 2026: dari MotoGP hingga Balap Ketahanan
-
Biodata Arimbi Syifana Andayani dan Tinggi Badannya, Pevoli 13 Tahun Penerus Megawati
-
Final Four Livoli 2025: TNI AU Electric Jaga Peluang ke Final Usai Kalahkan Rajawali O2C
-
LavAni Navy Sapu Bersih Putaran Pertama Final Four Livoli Divisi Utama, Perpanjang Rekor Sempurna
-
Cedera di Mandalika, Marc Marquez Absen di Dua Seri MotoGP Sekaligus
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Harga Emas di Palembang Nyaris Rp17 Juta per Suku, Warga Menunda Membeli
-
IHSG Anjlok Hampir 8 Persen Gegara MSCI, BEI: Kita Melakukan Segala Effort
-
IHSG Anjlok 7 Persen Usai MSCI Soroti Transparansi dan Likuiditas Saham RI, BEI Buka Suara
-
IHSG Ambruk Hampir 8 Persen
-
IHSG Anjlok 6% Lebih, Rekor Terburuk di Era Menkeu Purbaya
Terkini
-
Performa Atlet Jadi Prioritas, PBSI Percayakan Le Minerale sebagai Official Mineral Water
-
Rahasia Indonesia Lampaui Target di ASEAN Para Games 2025, Raih 392 Medali!
-
Atletik Indonesia: Zohri dan Odekta Awali Musim di Kejuaraan Asia Indoor 2026
-
Pelatih Beberkan Alasan Jafar/Felisha Tidak Tampil di Thailand Masters 2026
-
Anthony Ginting Absen di Thailand Masters 2026, Pelatih Beberkan Alasannya
-
Jadwal Thailand Masters 2026: 9 Wakil Indonesia Tampil di Hari Pertama, Ada Lanny/Apriyani
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026 Seri Gresik: Mulai 29 Januari, 9 Laga Panas di GOR Tri Dharma
-
Ginting dan Jafar/Felisha Absen di Thailand Masters 2026, Indonesia Tetap Turunkan Kekuatan Penuh
-
Apparel Timnas Indonesia Lebarkan Sayap Gandeng VR46 Tiga Tahun
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up