Suara.com - Marc Marquez bisa jadi merupakan pertaruhan yang terbayar dengan baik untuk Honda semenjak ditinggal oleh Casey Stoner.
Bahkan sampai-sampai tim pabrikan asal Jepang tersebut terlalu fokus padanya dan mulai mengabaikan rekan setimnya sampai batas tertentu dalam hal pengembangan motor.
Dan jika tidak ada Marquez? Itu adalah pertanyaan besar karena hasil rekan setimnya, dan juga LCR, yang tidak pernah setara dengan juara delapan kali itu.
Dilansir dari Motorcycle Sports, setelah bertahun-tahun menyangkal adanya dukungan spesial ke Marc Marquez, Honda akhirnya mengakui apa yang telah lama dicurigai, di mana semua sokongan mengarah ke pria asal Cervera teresebut.
Dengan tidak adanya 'pencari nafkah' ketergantungan terang-terangan Honda lebih dari terbukti.
"Kombinasi Marquez dan Honda sangat kuat selama bertahun-tahun, ia memenangkan kejuaraan enam kali dalam tujuh tahun. Sekarang dia telah terluka selama dua tahun, dia datang dan pergi, dia tidak bisa mengembangkan motornya," kata Alberto Puig.
"Itu sebabnya kami berada dalam masalah besar, ya. Dalam sejarah balapan, kami selalu fokus pada satu pebalap. Sekarang, mungkin untuk pertama kalinya, kami mengalami masalah dengan sistem ini. Beberapa pabrikan lain belum berada di depan sesering Honda," pungkasnya.
Berita Terkait
-
Bukan Alex Marquez, Manajer Pabrikan Ducati Sebetulnya Inginkan Miguel Oliveira untuk Mengisi Tim Gresini
-
Peran Mantan Kru Formula 1 di Balik Moncernya Aprilia di Paruh Pertama MotoGP 2022, Ini Kesulitan yang Dialami
-
Pengamat Balap Ini Sebut Kinerja Dua Pembalap Aprilia Lebih Oke Dibanding Delapan Rider Ducati
Terpopuler
- 10 Rekomendasi Tablet Harga 1 Jutaan Dilengkapi SIM Card dan RAM Besar
- 5 Rekomendasi Motor Listrik Harga di Bawah Rp10 Juta, Hemat dan Ramah Lingkungan
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 4 Oktober 2025, Klaim Ballon d'Or dan 16.000 Gems
- Rhenald Kasali di Sidang ASDP: Beli Perusahaan Rugi Itu Lazim, Hakim Punya Pandangan Berbeda?
- Beda Pajak Tahunan Mitsubishi Destinator dan Innova Reborn, Lebih Ringan Mana?
Pilihan
-
Formasi Bocor! Begini Susunan Pemain Arab Saudi Lawan Timnas Indonesia
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
Terkini
-
MotoGP Indonesia: Fermin Aldeguer Jadi Pembalap Termuda Kedua Menangi Seri
-
Insiden di Sirkuit Mandalika, Marc Marquez Terbang ke Madrid untuk Penanganan Cedera
-
Detik-detik Kecelakaan Marc Marquez hingga Alami Patah Tulang Bahu
-
Kondisi Terbaru Marc Marquez Usai Patah Tulang Bahu Kanan di MotoGP Mandalika
-
Marc Marquez dan Pecco Bagnaia Bawa Ducati Lenovo Tim Terbaik MotoGP 2025
-
Resmi! Ini Starting Grid MotoGP Indonesia Setelah Maverick Vinales Mundur
-
Marco Bezzecchi Rajai Sprint Race, Bocah Pacu Jalur Dapat Sepatu Marc Marquez
-
Marco Bezzecchi Gila! Menyalip di Lap Terakhir, Hancurkan Dominasi Ducati di Mandalika
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Mandiri Looping for Life Edukasi 1.000 Siswa Mandalika dan Perkuat UMKM di MotoGP 2025