Sport / Arena
Rabu, 15 Oktober 2025 | 11:05 WIB
Aprilia berpose memegang medali emas dan trofi di ajang Uzbekistan Kickboxing World Cup 2025 pada Minggu (12/10/2025). ANTARA/HO-Polri
Baca 10 detik
  • Bripda Aprilia Eka Putri Lumbantungkup, Polwan muda asal Sumatera Utara, meraih medali emas di WAKO Uzbekistan Kickboxing World Cup 2025.

  • Capaian ini menjadi emas pertama dalam sejarah kickboxing Indonesia di level dunia dan mengharumkan nama bangsa di kancah internasional.

  • Prestasi tersebut mendapat apresiasi dari Polri dan menjadi bukti keberhasilan pembinaan atlet di lingkungan kepolisian.

Selama Bertugas di Polri:
• Bronze Medal – SEA Games Kamboja (Mei 2023)
• Gold Medal – Asian MMA Championship Kamboja (Juli 2024)
• Gold Medal – Kickboxing PON Aceh–Sumut (September 2024)
• Silver Medal – Asian Kickboxing Championship Kamboja (Oktober 2024)
• Bronze Medal – World Gamma Championship Indonesia (Desember 2024)
• Gold Medal – International Kickboxing Tournament Uzbekistan (Juli 2025)
• Gold Medal – Uzbekistan Kickboxing World Cup (Oktober 2025).

(Antara)

Load More