Suara.com - Seorang peretas (hacker) yang berhasil membobol komputer Badan Antariksa Nasional Amerika Serikat (NASA) mengungkap rahasia besar yang selama ini disembunyikan oleh badan tersebut. Menurut Gary McKinnon, si hacker, Amerika Serikat (AS) memiliki program kapal perang luar angkasa yang dikelola oleh Angkatan Laut AS.
Klaim itu disampaikan Gary dalam sebuah wawancara dengan RichPlanet TV, sebuah kanal Youtube yang dibuat oleh kelompok penggemar unidentified flying objects (UFO).
"Saya melakukan (peretasan) selama berbulan-bulan. Saya terus berpikir, 'Mereka akan menutup pintu ini'," katanya dalam wawancara tersebut seperti dikutip Metro.
"Saya menggunakan sebuah program yang dinamakan Landsearch, yang mampu melakukan pencarian terhadap seluruh file dan folder," ujar Gary.
"Namun saya memindai dan mencari dokumen-dokumen, saya menemukan sebuah lembar kerja Excel yang bernama 'Non-terrestrial officers'," sambungnya.
'Di situ tertulis pula pangkat dan nama-nama. Ada pula kolom 'transfer materi' antara kapal satu dengan kapal lain," katanya lagi.
Berdasarkan hal itu, Gary menyimpulkan bahwa militer AS memiliki kapal di luar angkasa. Hal itu diketahui dari penamaan U.S.S. di awal tiap nama kapal. Untuk diketahui, U.S.S. adalah kependekan dari United States Ship, yang biasa dipasang di depan nama kapal perang AS. (Metro)
BERITA MENARIK LAINNYA:
Peramal Buta Bulgaria: Ada Serangan Besar ke Eropa pada 2016
Donald Trump Serukan Pelarangan Muslim Masuk AS
Tag
Berita Terkait
-
Tak Semua Bisa Disentuh, Zona Khusus di Mars Dijaga Demi Lindungi Potensi Kehidupan
-
NASA Pantau Pelemahan Medan Magnet Raksasa di Atlantik Selatan
-
Rover NASA Temukan Batu Misterius di Mars, Diduga Berasal dari Luar Planet
-
Blue Origin Sukses Luncurkan Misi Mars, Gendong 2 Wahana Antariksa NASA
-
Link Live Streaming Supermoon 5 November 2025: Amati 'Fenomena Bulan Besar' Lebih Dekat
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
Terkini
-
Arc Raiders Tembus 12 Juta Pemain, Developer Bagikan Item Game Gratis
-
33 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 Januari: Sikat Paket 113-115 dan 15.000 Gems
-
Terpopuler: Realme Suguhkan HP Berkamera Superior, Ponsel GPS Akurat dan Tahan Banting untuk Ojol
-
68 Kode Redeem FF Terbaru 14 Januari: Ada Bundle Gojo, Parang Kento, dan Morse Gratis
-
Acer Gebrak Pasar dengan Aspire AI Copilot+ PC, Tipis tapi Bertenaga Monster!
-
Mudah, Begini Cara Berhenti Langganan Canva Terupdate 2026
-
Gameplay Resident Evil Requiem Bakal Muncul di RE Showcase Sebentar Lagi
-
Ancaman Siber Naik Level, ITSEC dan ADIGSI Bentuk Gerakan Nasional
-
Jadwal M7 Mobile Legends Swiss Stage Terbaru: ONIC Main Jam Berapa? Punya 1 Nyawa
-
Fitur Kamera Realme Neo 8 Terungkap: Dukung Zoom 120X dengan Desain Gaming