Suara.com - Alfacart.com merupakan salah satu 'pemain baru' di dunia e-commerce Indonesia, yang belum genap berusia satu tahun. Meskipun begitu, e-commerce yang berada di dalam Alfa Group ini telah berada di posisi 10 besar e-commerce menurut data Alexa.
"Kami punya target besar bisa ada di tiga besar. Kita harus inovasi terus agar terus tumbuh. Keep inovating (terus berinovasi). We have to be different (kita harus berbeda), darring (berani). Agar orang ingat Alfacart karena berbeda," tutur CEO Alfacart.com Catherine Sutjahyo saat temu media di Jakarta, Rabu (9/11/2016).
Keoptimisan Alfacart bukan tanpa alasan. Pasalnya, animo yang diterima dari masyarakat pun diklaim positif.
"Animo masarakat very-very good (sangat baik)," kata dia.
Dirinya pun menjabarkan, hingga catatan terakhir perusahaan program Pembayaran ke Toko mengambil rata-rata lebih dari 70 persen. Sedangkan Pengambilan Barang di Toko pun lebih dari 60 persen.
"Sistem pembayaran yang mudah, membuat pelanggan Alfacart berfikir lebih gampang belanja di Alfacrt. Pengambilan Barang di Toko dianggap sebagai metode pengiriman yang sangan convinient. Di situ kita melihatnya," ujar Catherine.
Hingga saat ini, lokasi program Pengambilan Barang di Toko sudah lebih dari 8.000 toko, dimana sebelumnya 7.000 toko lebih.
"Diharapkan ke depanya sebelum akhir tahun bisa lebih banyak dari itu," pungkasnya.
Berita Terkait
-
Belanja Bulanan di Alfacart.com Bisa Bawa Pulang Kulkas Samsung
-
Indonesia Ditargetkan Jadi Negara Ekonomi Digital Terbesar
-
Pemerintah Siapkan Infrastruktur untuk Pebisnis Startup
-
Baru Tiga Bulan, Jawa Timur sebagai Pasar Terbesar Alfacart.com
-
Rudiantara: Nilai e-Commerce Indonesia Capai Rp130 Miliar di 2020
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
-
Menkeu Purbaya Lagi Gacor, Tapi APBN Tekor
-
realme C85 Series Pecahkan Rekor Dunia Berkat Teknologi IP69 Pro: 280 Orang Tenggelamkan Ponsel
Terkini
-
5 HP Murah RAM 8 GB Memori 256 GB untuk Mahasiswa, Cuma Rp1 Jutaan
-
POCO M8 5G Lolos Sertifikasi di Indonesia, HP Murah Anyar dengan Baterai Jumbo
-
25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 November: Raih Glorious 107-115 dan Ribuan Gems
-
5 Rekomendasi Tablet Gaming Terbaik 2025, Performa Selevel Konsol
-
Honor Watch X5 Rilis sebagai Pesaing Redmi Watch: Harga Terjangkau dengan GPS
-
Rover NASA Temukan Batu Misterius di Mars, Diduga Berasal dari Luar Planet
-
realme C85 Series Pecahkan Rekor Dunia Berkat Teknologi IP69 Pro: 280 Orang Tenggelamkan Ponsel
-
POCO X8 Pro Siap Masuk ke Indonesia: Usung Chipset Kencang, Skor AnTuTu Tinggi
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan RAM 8 GB Terbaik November 2025, Cocok Buat PUBG Mobile
-
Vivo X200T Muncul di Database IMEI, Pakai Kamera Zeiss