Suara.com - Buat Anda yang narsis, mungkin hasil studi ini mengecewakan. Lebih baik, simpan foto liburan Anda dari Facebook.
Buat Anda mungkin foto-foto itu merupakan momen yang baik untuk diposting. Tapi tidak untuk sebagian besar teman Facebook Anda.
Bahkan, 73 persen orang mengatakan, mereka terluka dan sedih saat melihat orang lain berlibur dan menampilkan secara online, menurut Aviva, yang melakukan penelitian tersebut.
Menurut penelitian ini, pose yang paling tidak populer adalah memotret gambar kaki Anda di pantai.
Penelitian tersebut menemukan bahwa 77 persen orang selalu memposting liburan mereka di media sosial. Satu dari lima orang melakukannya untuk pamer di mana mereka berada dan satu dari sepuluh posting membuat orang lain merasa cemburu.
"Sebuah liburan bagi banyak orang, ada waktu untuk beralih dan beristirahat. Tapi sepertinya tindakan itu tidak berlaku untuk media sosial," kata Direktur di Aviva, Adam Beckett. [Metro]
Berita Terkait
-
Berminat Beli iPhone 6 Murah Ini? Layarnya "Retak Dikit" Sih...
-
Drone Internet Facebook Sukses Mendarat dalam Uji Terbang Kedua
-
Keliling Pakai Bajaj, Wisatawan Ini Diperlakukan Kasar di Hotel
-
Demi 1000 Like, Lelaki Ini Gantung Sepupunya di Jendela Lantai 15
-
Lindungi Foto Profil, Facebook Rilis Fitur Anti Maling
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
Terkini
-
53 Kode Redeem FF Terbaru Aktif 9 Januari 2026, Kantongi Reward Gratis Sekarang Juga!
-
27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 9 Januari 2026, Gratis Pemain 111-115 dan Token Extra Time PL
-
5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
-
5 Rekomendasi HP Rp1 Jutaan dengan Memori Internal 256 GB di Tahun 2026
-
Terpopuler: Daftar HP Xiaomi Tahan hingga 5 Tahun, Tablet SIM Card Terbaik 1 Jutaan
-
Grok Buat Wanita Berbikini: Komdigi Soroti Pelanggaran Privasi, Tuai Polemik Internasional
-
Harga POCO M8 5G Lebih Mahal: Pakai Layar Curved AMOLED, Dukung Fitur Tangguh
-
Dimensity 8500 Bakal Setara Snapdragon Berapa? Jadi SoC POCO X8 Pro
-
5 HP 'Kembaran' iPhone 17 Versi Lebih Murah, Kamera Jernih Spek Flagship
-
Langkah Mudah Mengubah Margin di Microsoft Word: Jadikan Dokumen Lebih Rapi