Suara.com - Baterai smartphone umumnya hanya bertahan selama belasan jam dalam pemakaian normal. Namun, bagi para pemudik yang tak bisa lepas dari gadget, baterai smartphone biasanya akan lebih cepat terkuras.
Meskipun ada berbagai solusi yang ditawarkan, seperti penggunaan power bank dan melakukan charge dalam kendaraan, rupanya masih ada banyak cara yang bisa dilakukan untuk menghemat penggunaan baterai smartphone selama perjalanan mudik.
Dirangkum dari HiTekno, berikut ini delapan cara menghemat baterai smartphone selama perjalanan:
1. Cek aplikasi yang paling banyak menggunakan baterai
Pengguna smartphone dapat melihat daftar aplikasi apa saja yang membutuhkan penggunaan baterai paling banyak. Jika tidak benar-benar penting, pengguna dapat mematikan aplikasi tersebut karena tidak terpakai selama perjalanan.
Untuk melihat daftar aplikasinya, pengguna dapat masuk ke Pengaturan > Baterai > Penggunaan Baterai/Daya.
2. Minimalisir aplikasi yang berjalan di background
Pengguna smartphone sebaiknya menutup aplikasi apa saja yang berjalan di background. Semakin banyak aplikasi yang berjalan, maka semakin banyak penggunaan baterai dibutuhkan.
3. Matikan sinyal radio yang tak dipakai
Baca Juga: Tak Hanya Emas, Antam Gandeng 2 Perusahaan China Garap Baterai
Beberapa fitur dalam smartphone yang memanfaatkan sinyal radio seperti NFC, GPS, dan Wi-Fi biasanya menghabiskan jumlah baterai. Jika tidak digunakan, sebaiknya pengguna mematikan fitur tersebut.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
-
QRIS Jadi 'Alat Bantu' Judi Online: Mengapa Sistem Pembayaran BI Ini Rentan Disalahgunakan?
-
Klaim Pakai Teknologi Canggih, Properti PIK2 Milik Aguan Banjir
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
Terkini
-
46 Kode Redeem FF Terbaru Aktif Januari 2026, Sambut Event Jujutsu Kaisen
-
Spesifikasi TheoTown: Game Viral Bangun Kota, Simulasi Jadi Pejabat Semena-mena
-
Baldur's Gate 3 Tak Tersedia di Nintendo Switch 2, Developer Ungkap Alasannya
-
Vivo Y500i Resmi Meluncur, Baterai 7.200mAh, RAM 12GB, dan Penyimpanan 512GB
-
Apa itu TheoTown? Game Viral yang Bisa Simulasikan Rasanya Jadi Pemimpin Rezim
-
4 HP HONOR dengan Prosesor Qualcomm Snapdragon: Performa Andal dan Harga Kompetitif
-
Samsung Pamerkan Masa Depan TV Berbasis AI di CES 2026, Siap Ubah Cara Orang Menonton
-
26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 12 Januari 2026, Klaim Pemain 115 dan Belasan Ribu Gems
-
Kreator Digital Butuh Kecepatan Tinggi, Ini Solusi Penyimpanan untuk Konten 4K hingga 8K
-
4 HP Asus RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Performa Cepat Mulai Rp5 Jutaan