Suara.com - Ingatan awal manusia umumnya hanya kembali ketika merayakan pesta ulang tahun pertama kali saat berusia 3 tahun atau pergi liburan dengan keluarga saat masih kanak-kanak. Seorang psikoanalisis Sigmund Freud menyebutkan bahwa ketidakmampuan sebagian besar orang dewasa untuk mengingat peristwa sejak awal kehidupan, termasuk kelahiran mereka, sebagai amnesia masa kecil.
Lebih dari seabad kemudian, para peneliti belum memberikan penjelasan yang tepat tentang mengapa amnesia masa kecil bisa terjadi.
Beberapa menyebutkan bahwa alasan di balik amnesia masa kecil terjadi karena bagian-bagian dari otak bayi yang bertugas membuat ingatan belum berkembang.
Kemudian sekitar usia 3 tahun, kemampuan ingatan anak-anak dengan cepat berakselerasi ke tingkat dewasa.
Namun, para psikolog menemukan bahwa anak-anak dengan usia 3 bulan hingga 6 bulan dapat membentuk ingatan jangka panjang. Perbedaannya adalah di mana ingatan tersebut disimpan dan bertahan.
Dilansir dari How Stuff Works, alasan mengapa manusia tidak dapat mengingat ingatan awal adalah karena saat itu tidak memiliki keterampilan bahasa.
Sebuah studi pada 2004 meneliti perkembangan verbal pada anak lelaki dan perempuan berusia 27 dan 39 bulan, sebagai acuan seberapa baik mereka dapat mengingat kembali kejadian masa lalu.
Para peneliti menemukan bahwa anak-anak tidak tahu kata-kata untuk menggambarkan peristiwa ketika itu terjadi. Manusia baru mengembangkan kejadian tentang masa lalu ketika mulai mengatur ingatan menjadi sebuah konteks.
Baca Juga: Duh, Cedera Kepala dan Gegar Otak Bisa Sebabkan Amnesia
Berita Terkait
-
Menyimpan Gadget Jadul Berbahaya, Ini Dampaknya
-
Penelitian Ini Buktikan Wireless Charging Perpendek Umur Baterai Ponsel
-
Ilmuwan di Brasil Modif Perangkap Nyamuk Aedes Aegypti Berbasis Cahaya
-
Kurang dari Satu Abad, Manusia Bakal Hidup Berdampingan dengan Cyborg
-
Pusat Penelitian Likuefaksi Libatkan Ilmuwan Internasional
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Terpopuler: Kode Redeem FC Mobile Terbaru Banjir Hadiah, HP RAM 8 GB di Bawah Rp1,5 Juta
-
21 Kode Redeem FC Mobile 11 Januari 2026, Dapatkan Ribuan Gems hingga Pemain Legendaris
-
Daftar 28 Kode Redeem FF 11 Januari 2026, Cek Bocoran Event Ramadan Lost Treasure
-
7 HP Kamera AI Terbaik Harga Rp1 Jutaan, Foto Auto Jernih Tanpa Editing
-
4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
-
Spesifikasi Up Phone, HP Buatan Indonesia yang Desainnya Mirip iPhone
-
5 HP Rp2 Jutaan Kamera Terbaik 2026 untuk Konten Kreator
-
Cara Membuat Subtitle Otomatis di CapCut untuk Video TikTok dan Instagram
-
Apa Perbedaan iPad Air dari iPad Pro? Ini 5 Rekomendasi Terbaik
-
Daftar Harga iPhone Januari 2026, Benarkah Lebih Mahal?