Suara.com - Beberapa grup di WhatsApp dengan jumlah chat yang menimbun kerap mengganggu karena dirasa tidak terlalu penting. Namun, Anda pasti kebingungan saat berniat keluar dari grup. Supaya nggak canggung, lakukan langkah ini untuk keluar dari grup WhatsApp tanpa ketahuan.
Biasanya alasan keluar dari grup WhatsApp bisa saja karena grup tersebut terasa sudah tidak penting, terlalu banyak grup, hingga smartphone yang gampang lag saat kebanyakan notifikasi grup.
Terperangkap dalam satu grup yang tidak kita inginkan ada di dalamnya merupakan salah satu alasan seseorang berniat keluar dari grup WhatsApp tersebut.
Makin parah, aplikasi WhatsApp ini tidak menyediakan opsi menolak atau menerima saat ada tawaran bergabung ke grup.
Kalau sudah begini, solusi yang bisa diambil adalah dengan undur diri atau keluar dari grup WhatsApp tersebut tanpa ketahuan.
Cukup ribet, begini caranya keluar dari grup WhatsApp tanpa ketahuan. Jika mengikuti tiap stepnya, dijamin tidak perlu awkward saat berhasil keluar deh.
Langkah pertama yang perlu kamu lakukan adalah dengan mengganti nomor WhatsApp. Namun, jangan lupa untuk back-up semua data dulu ya di setting.
Cara untuk mengganti nomor juga cukup mudah, yaitu ke pilihan 'Ganti nomor' di menu setting.
Usai mengganti nomor seperti biasanya. Kembali ke menu setting pada perangkat smartphone kamu. Pilih pilihan 'Aplikasi' lalu 'Clear data'.
Baca Juga: Google Temukan Website Peretas WhatsApp pada iPhone
Secara otomatis, perangkat akan langsung menghapus seluruh data WhatsApp. Tapi, jangan khawatir, karena sebelumnya kamu sudah melakukan back-up data.
Selanjutnya, kembali ke WhatsApp dan pulihkan data back-up di WhatsApp serta masuk dengan nomor WhatsApp yang lama. Jika berhasil hingga step ini, nantinya seluruh data di grup akan berubah menjadi 'Subjek tidak dikenal'.
Saat grup WhatsApp berubah fungsi, kamu bisa langsung keluar dari grup tanpa ketahuan dan tanpa notifikasi yang masuk.
Notifikasi yang muncul nantinya hanyalah bahwa si pengguna sudah mengganti nomor, namun tidak ada notifikasi keluar dari grup.
Tertarik menggunakan cara ini untuk keluar dari grup WhatsApp tanpa ketahuan? Lakukan step-by-step dengan teliti ya.
Tag
Berita Terkait
-
Percakapan Grup WhatsApp Pemain Timnas Indonesia Terbongkar Jelang Lawan Arab Saudi, Bahas Apa?
-
Sampai Temannya Memohon, Jokowi Tak Pernah Mau Masuk Grup WA Alumni
-
Terganggu Notifikasi Konstan? Ini Cara Mematikan Chat Audio Grup WhatsApp yang Efektif
-
Netizen Tebak-tebakan Nama Grup WhatsApp Anak Presiden, Publik: Oligarkid?
-
Ditendang! Padahal Keturunan Prabu Brawijaya, Gus Miftah Disebut Tak Pantas Gabung Grup Whatsapp Para Gus: Lucu Banget!
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
5 Tablet Murah untuk Edit Video: Spek Dewa, Memori Besar, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Dua Tablet Murah POCO Siap Masuk ke Indonesia, Usung Chip Kencang Snapdragon
-
26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 21 November: Ada Pemain 110-115 dan Ratusan Rank Up
-
5 Tablet dengan RAM 12 GB Plus Baterai Jumbo, Multitasking untuk Pekerjaan Berat
-
Spesifikasi RedMagic 11 Pro: Calon HP Gaming Gahar di Indonesia, Chip Super Kencang
-
HP Murah Oppo Misterius Lolos Sertifikasi, Usung Baterai 7.000 mAh
-
5 Smartwatch Anti Air yang Bisa Dipakai Berenang, Aman hingga Kedalaman 50 Meter
-
7 HP Murah Rp 900 Ribuan Terbaik November 2025: Cocok Buat Orangtua, UI Ringan
-
Acer Luncurkan Predator Triton 14 AI, Laptop Gaming Paling Tipis Bertenaga AI
-
7 Rekomendasi Tablet dengan Stylus Pen Murah Cocok untuk Guru