Suara.com - Twitter memutuskan bakal mulai menampilkan iklan layar penuh di fitur Fleets.
Iklan ini akan mirip dengan yang ada di Instagram Stories sebelumnya.
"Fleet ads adalah tampilan layar penuh yang disediakan untuk pengiklan," kata Senior Product Manager Justin Hoang dan Global Product Marketing Manager Twitter Austin Evers, dikutip dari The Verge, Rabu (2/6/2021).
Twitter juga akan bekerja sama dengan beberapa pengiklan atau yang disebut sebagai 'eksperimen'.
Nantinya, iklan ditampilkan terbatas untuk pengguna Twitter di Amerika Serikat, baik itu iOS maupun Android.
Iklan Fleets ini mendukung gambar dan video dalam format 16:9. Untuk video, Twitter menyediakan durasi hingga 30 detik.
Selain itu, pengiklan juga dapat menambahkan fitur swipe up atau gulir ke atas.
Sekaligus mendapatkan beberapa data seperti metrik iklan, jumlah tayangan, kunjungan profil, jumlah klik, kunjungan situs web, dan informasi lainnya.
Berita Terkait
-
Ngga Tahu Kualitasnya, Suami Bule Warganet Ini Bikin Es Batu dari Air Keran
-
Twitter Boyong Spaces ke Browser Desktop dan Seluler
-
Layanan Berbayar Twitter Blue Sudah Muncul di Toko Aplikasi
-
Penjual Ini Punya Cara Unik saat Jualan Buah Mangga, Netizen: Totalitas
-
Tagar RI 1 Tranding Twitter, Natizen Posting Foto Ganjar Pranowo
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
-
Bos Pajak Cium Manipulasi Ekspor Sawit Senilai Rp45,9 Triliun
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
Terkini
-
5 Rekomendasi Smartwatch yang Bisa Balas WhatsApp, Harga di Bawah 1 Juta
-
Nubia Z80 Ultra Resmi Meluncur Global: Baterai 7.200 mAh, Fast Charging 80W
-
19 Kode Redeem FC Mobile 7 November 2025, Manfaatkan Jalan Tol Menuju Pemain OVR 113 Di Sini
-
44 Kode Redeem FF 7 November 2025, Klaim Skin Groza FFCS Segera karena Terbatas
-
7 HP Murah Terbaru di Indonesia: Baterai Jumbo, Cocok untuk Pekerja Mobile dan Streaming
-
Deret Keunggulan Xiaomi 15T, Dari Lensa Zoom hingga Kamera Leica
-
Moto Buds Bass Rilis: TWS Murah Motorola dengan Fitur ANC dan Baterai Tahan Lama
-
Lazada Siapkan Investasi Rp 400 Miliar buat Harbolnas 11.11
-
Lupakan Garmin! Ini 5 Pilihan Smartwatch Strava Terbaik 2025 di Bawah Rp 1 Juta untuk Pelari Kalcer
-
22 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 6 November: Ada Rank Up, Gems, dan Pemain 110-113