Suara.com - Di awal kuartal kedua tahun 2024 lalu, Samsung mengalami permintaan perangkat yang menurun drastis. Beruntung, perilisan Samsung Galaxy S24 Series sukses membawa vendor HP asal Korea Selatan ini menguasai pasar penjualan.
Berdasarkan laporan keuangan perusahaan, Samsung Galaxy S24 Series mendapat peningkatan penjualan pada bulan April 2024 dan Juni 2024. Peningkatan penjualan ini mengalami pertumbuhan dua digit YoY pada pengiriman dan pendapatan.
Dilansir dari GSM Arena, hasil keuangan penuh menunjukan adanya peningkatan besar-besaran mencapai 1.458 persen dalam laba operasi setiap tahun karena meningkatnya permintaan chip memori AI.
Samsung menyebut bahwa kuartal kedua ini memang cukup lemah pada segmen premium. Hal ini yang kemudian membuat terjadinya angka penurunan penjualan.
Di sisi lain, Samsung beruntung merilis Samsung Galaxy S24 Series yang berhasil menyelamatkan perusahaan meskipun ada penurunan angka penjualan dan laba setiap triwulan.
Vendor HP asal Korea Selatan ini berharap di paruh kedua tahun 2024 nanti segmen premium mengalami pertumbuhan. Sedangkan segmen massa dapat menurun nantinya.
Samsung memprediksi bahwa pertumbuhan produk ekosistem seperti tablet, jam tangan dan TWS akan meningkat nantinya. Penjualan pada Samsung Galaxy Tab S10, Samsung Galaxy Watch 6 dan Samsung Galaxy Buds 3 juga akan meningkat beriringan.
Lebih lanjut, Samsung dipercaya melakukan ekspansi investasi AI untuk HBM, DRAM konvensional dan SSD. Hingga penghujung tahun 2024 mendatang, Samsung dipercaya akan mendapat permintaan server AI yang besar untuk semua produknya.
Baca Juga: Samsung Galaxy A51 Bakal Pensiun, Ini Pengganti Terbaiknya
Tag
Berita Terkait
-
Exynos 2500 Bakal Jadi Otak Samsung Galaxy S25, Tawarkan Performa Premium?
-
Pemerintah Larang Rokok Dijual Batangan, Aturannya Bakal Ampuh Diterapkan?
-
3 Rekomendasi HP Alternatif Jika Samsung Galaxy A55 5G Kemahalan
-
4 Rekomendasi Smart Band Murah di Bawah Rp1 Juta Terbaik 2024
-
Bukan iPhone, Ini Merek HP yang Paling Banyak Terjual Pada 2024
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
-
QRIS Jadi 'Alat Bantu' Judi Online: Mengapa Sistem Pembayaran BI Ini Rentan Disalahgunakan?
-
Klaim Pakai Teknologi Canggih, Properti PIK2 Milik Aguan Banjir
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
Terkini
-
46 Kode Redeem FF Terbaru Aktif Januari 2026, Sambut Event Jujutsu Kaisen
-
Spesifikasi TheoTown: Game Viral Bangun Kota, Simulasi Jadi Pejabat Semena-mena
-
Baldur's Gate 3 Tak Tersedia di Nintendo Switch 2, Developer Ungkap Alasannya
-
Vivo Y500i Resmi Meluncur, Baterai 7.200mAh, RAM 12GB, dan Penyimpanan 512GB
-
Apa itu TheoTown? Game Viral yang Bisa Simulasikan Rasanya Jadi Pemimpin Rezim
-
4 HP HONOR dengan Prosesor Qualcomm Snapdragon: Performa Andal dan Harga Kompetitif
-
Samsung Pamerkan Masa Depan TV Berbasis AI di CES 2026, Siap Ubah Cara Orang Menonton
-
26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 12 Januari 2026, Klaim Pemain 115 dan Belasan Ribu Gems
-
Kreator Digital Butuh Kecepatan Tinggi, Ini Solusi Penyimpanan untuk Konten 4K hingga 8K
-
4 HP Asus RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Performa Cepat Mulai Rp5 Jutaan