Suara.com - Beberapa pengguna Gojek di laman X memamerkan total transaksi satu tahun di aplikasi tersebut. Sedang tren dan diminati, begini cara cek transaksi satu tahun di Gojek.
Gojek kini memungkinkan penggunanya untuk memeriksa total transaksi dalam satu tahun di aplikasi tersebut. Dengan fitur ini, pengguna bisa mengetahui total angka yang dihabiskan selama bertransaksi menggunakan Gojek.
"Ayo tunjukan riwayat transaksi Gojek kalian dari 1 Januari sampai hari ini," tulis salah satu netizen melalui akun @tanyakanrl.
Pengguna nantinya diminta untuk mengisi periode transaksi yang diinginkan. Periode transaksi ini membuat aplikasi tersebut dapat menghitung total transaksi yang kamu lakukan di Gojek.
Mengikuti tren yang sedang banyak diikuti di media sosial, berikut cara cek transaksi satu tahun di Gojek. Dari data ini, kamu sudah menghabiskan berapa ketika menggunakan aplikasi tersebut?
Cara cek transaksi satu tahun di Gojek
- Masuk ke aplikasi Gojek masing-masing
- Buka halaman 'Profil'
- Masuk ke menu 'Laporan Transaksi'
- Pilih periode waktu untuk mengetahui riwayat transaksi
- Klik 'Download'
- Masuk ke folder unduhan
- Buka file transaksi Gojek yang tersimpan dalam format PDF
- Seluruh total transaksi akan muncul di data tersebut
Untuk membagikan transaksi ini di X, kamu bisa screenshot total pengeluaran dalam data ini. Itu tadi cara cek transaksi satu tahun di Gojek. Tertarik utnuk mencoba?
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
Terkini
-
21 Kode Redeem FC Mobile 11 Januari 2026, Dapatkan Ribuan Gems hingga Pemain Legendaris
-
Daftar 28 Kode Redeem FF 11 Januari 2026, Cek Bocoran Event Ramadan Lost Treasure
-
7 HP Kamera AI Terbaik Harga Rp1 Jutaan, Foto Auto Jernih Tanpa Editing
-
4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
-
Spesifikasi Up Phone, HP Buatan Indonesia yang Desainnya Mirip iPhone
-
5 HP Rp2 Jutaan Kamera Terbaik 2026 untuk Konten Kreator
-
Cara Membuat Subtitle Otomatis di CapCut untuk Video TikTok dan Instagram
-
Apa Perbedaan iPad Air dari iPad Pro? Ini 5 Rekomendasi Terbaik
-
Daftar Harga iPhone Januari 2026, Benarkah Lebih Mahal?
-
5 HP Murah di Bawah Rp1 Juta yang Masih Layak Pakai di 2026