Suara.com - Inilah beberapa rekomendasi tempat investasi online untuk pemula yang aman dan cuan.
Sebagaimana diketahui, investasi online tengah digemari anak muda belakangan ini. Sebab, investasi online memberikan kemudahan.
Hanya dengan berbekal ponsel pintar, Anda sudah bisa menempatkan uang Anda ke berbagai instrumen investasi yang bisa menjaga nilainya.
Akan tetapi dalam hal ini, Suara.com tidak menyarankan Anda untuk menggunakan aplikasi investasi online yang ilegal.
Sebab jika Anda menggunakan aplikasi investasi online abal-abal, bukannya untung, ada kemungkinan Anda akan mengalami kerugian yang besar.
Jika Anda pemula, simak beberapa rekomendasi tempat investasi online yang aman berikut ini. Namun pastikan, Anda mempelajari berbagai ilmu investasi dulu sebelum memulainya,
6 Tempat Investasi Online untuk Pemula, Aman dan Cuan
1. Tabungan Emas Pegadaian
Tabungan emas di Pegadaian bisa jadi pilihan aman untuk kamu yang baru mulai berinvestasi.
Baca Juga: Apakah Deposito Harus Bayar Tiap Bulan? Ini Penjelasan Lengkapnya
Dengan modal mulai dari Rp50.000, kamu sudah bisa memiliki emas yang dicatat dalam bentuk digital. Pegadaian menyimpannya dengan aman, sementara kamu bisa memantau pergerakan nilainya lewat aplikasi kapan saja.
Selain tahan terhadap inflasi, emas juga mudah dicairkan saat dibutuhkan. Proses buka rekeningnya pun simpel, cukup lewat aplikasi Pegadaian Digital tanpa harus datang ke kantor.
2. Deposito Emas Pegadaian
Pegadaian bukan hanya menyediakan aplikasi di mana Anda bisa menabung emas secara online.
Akan tetapi, mereka juga menyediakan deposito emas yang akan berguna buat Anda yang suka menyimpan emas fisik.
Produk ini memungkinkan emas disimpan dalam bentuk deposito dengan jangka waktu tertentu, sehingga keuntungan yang didapat bukan hanya dari kenaikan harga emas saja.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Red Magic 11 Air: Benarkah Hanya Jiplak Konsep iPhone Air atau Justru Monster Gaming yang Menyamar?
-
55 Kode Redeem FF Terbaru 10 Januari 2026, Klaim M249 dan Bundle HRK Uniform Gratis
-
Terpopuler: Sikap Komdigi ke Fitur Grok X, Rekomendasi HP 1 Jutaan Memori Internal 256 GB
-
28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
-
Cara Mengecek HP Disadap atau Tidak, Lakukan Pemeriksaan Ini
-
2026 Siap Ganti HP? Ini 5 HP Terbaru Harga Rp2 Jutaan, Layar AMOLED Baterai Jumbo
-
Xiaomi Rilis Redmi Soundbar Speaker 2 Pro 2026, Harga Lebih Terjangkau
-
5 Rekomendasi HP Oppo RAM 8 GB Terbaik 2026, Performa Gacor!
-
Oppo Reno 15 Pro Mini Debut: Bodi Mirip iPhone 17, Harga Lebih Murah
-
68 Kode Redeem FF Terbaru 9 Januari: Raih Bundle Nightmare dan Skin Heartrocker