Suara.com - Venna Melinda alami kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) dari suaminya, Ferry Irawan. Menurutnya, di awal-awal pernikahan, sang suami tak pernah bersikap kasar.
"Saya menikah sama Ferry, kurang lebih 10 bulan. Enam bulan awal, Ferry memang tidak pernah melakukan KDRT," kata Venna Melinda di kawasan Pondok Pinang, Jakarta, Rabu (1/2/2023).
Venna Melinda mulai jadi korban KDRT setelah 6 bulan pernikahannya dengan Ferry Irawan.
"Di bulan November tanggal 17, saya ingat banget, saya harus ada di Medan dalam rangka undangan sebagai influencer. Untuk KDRT pertama di luar rumah, ya di Medan itu," kata Venna Melinda. Ferry Irawan marah ke Venna Melinda saat itu karena keinginan berhubungan suami istri tidak dituruti.
"Di dalam kamar pagi-pagi, seperti biasa, ada keinginan yang tidak terpenuhi. Jam 9 itu saya sudah harus siap sebagai influencer untuk acara talkshow. Saya bilang, 'Bi, saya harus siap-siap. Harus mandi, harus breakfast'. Habis itu ya seperti biasa, saya sudah tahu kalau keinginannya nggak dituruti, pasti ada masalah," ujar Venna Melinda berkisah.
Video Editor: Welly Hidayat
Berita Terkait
-
Intip Gaji Tenaga Ahli Dewan Pertahanan Nasional, Jabatan Baru Noe Letto dan Frank Hutapea
-
Diduga Bela Timothy Ronald, Hotman Paris Sebut Ribuan Dosen Bisa Dipenjara!
-
Hotman Paris Sebut Ada Podcaster Jago Selingkuh, Doktif: Inisial DRL
-
Sidang Lanjutan Gugatan Hukum Soal NCD
-
Bikin Gaduh Usai Sebut Pemilik Podcast Juara Selingkuh, Hotman Paris: Cuma Iseng Aja
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
Pilihan
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
Terkini
-
Resmi Pakai Rompi Oranye KPK, Bupati Pati Sudewo Bantah Lakukan Pemerasan Calon Perangkat Desa
-
Tak Lagi I Love You Mawa, I Love You Inara, Insanul Fahmi Kini Pilih Istri Sah
-
Jalani Konfrontasi Laporan Inara Rusli, Insanul Fahmi Masih Pede Bisa Rujuk dengan Istri Sah
-
Dua Kepala Daerah Kena OTT KPK, Tapi Selisih Harta Kekayaannya Bikin Melongo
-
Detik-detik Evakuasi Korban Pesawat ATR 42-500 Menggunakan Helikopter
-
Dari London, Prabowo Gelar Ratas Bahas Penertiban Hutan
-
Ringgo Agus Puji Selangit Dian Sastro: Apa yang Tidak Bisa Dia Lakukan?
-
Begini Jalur Evakuasi Korban Pesawat ATR42-500 dari Puncak Gunung Bulusaraung
-
KPK Ungkap Uang Rp2,6 M dalam Karung, Bukti Dugaan Pemerasan Bupati Pati Sudewo
-
Korban Pertama Pesawat ATR 42-500 Dievakuasi dari Puncak Gunung