Suara.com - Komika Marshel Widianto berbagi cerita soal Cesen eks JKT48 yang ngidam main kasino saat hamil. Momen itu terjadi saat sang istri sedang hamil empat bulan.
Marshel Widianto juga dibuat tak habis pikir karenanya. Sebab demi mewujudkan keinginan ngidamnya itu, Cesen eks JKT48 sampai pergi main kasino ke Singapura.
"Ngidamnya emang gitu guys, jadi pas empat bulan ngidam ke kasino dia, akhirnya istri gua ke Singapura kemarin, gokil nggak tuh," terang Marshel Widianto di kawasan Blok M, Jakarta Selatan, Senin (10/4/2023).
Marshel Widianto menyebut istrinya itu membawa pulang uang Rp 25 juta dari hasil main kasino selama tiga hari. Meski cukup senang dengan keberuntungan istrinya, dia mengimbau aksi Cesen eks JKT48 agar tidak ditiru.
"Akhirnya menang kemarin, main dan dapat jackpot, pulang-pulang bawa Rp 25 juta," tuturnya.
Marshel Widianto juga menyebut mereka bermain kasino di tempat yang legal.
Voice Over/Video Editor : Frischa/Zay
Berita Terkait
-
52 Tahun Warkop DKI, Indro Kenang Perjuangan Bersama Dono dan Kasino
-
Vino G. Bastian Sindir Siapa? Posting Video Almarhum Kasino soal Anak Orang Kaya Suka Tengil
-
Dituduh Jadi Buzzer Rp 150 Juta, Istri Marshel Widianto Siap Buka Rekening Pribadinya
-
Marshel Widianto Tiba-Tiba Minta Maaf: Saya Memang Bodoh dan Tolol
-
Negara Mau Bangkrut Ini Pilih Bangun Tempat Judi Buat Dongkrak Ekonomi
Terpopuler
- 6 Ramalan Shio Paling Beruntung di Akhir Pekan 4-5 Oktober 2025
- DANA Kaget Jumat Berkah: Klaim Saldo Gratis Langsung Cair Rp 255 Ribu
- Fakta-Fakta Korupsi Bupati HSS Kalsel, Diduga Minta Dana Proyek Puluhan Miliar
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 4 Oktober 2025, Klaim Ballon d'Or dan 16.000 Gems
- 18 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 3 Oktober: Klaim Ballon d'Or 112 dan Gems
Pilihan
-
Formasi Bocor! Begini Susunan Pemain Arab Saudi Lawan Timnas Indonesia
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
Terkini
-
Isu Cerai Terbantahkan? Momen Manis Deddy Corbuzier Sambut Sabrina Pulang Bikin Meleleh
-
Macan Tutul Berkeliaran di Hotel Lembang, Petugas Gabungan Turun Tangan
-
Cirebon Gempar! Dentuman Keras Terdengar di Seluruh Wilayah, Ini Dugaan Penyebabnya
-
Menjelajahi Paduan Rasa Timur dan Barat di Pantja Izakaya
-
Rocky Gerung Soroti Pertemuan Jokowi dan Abu Bakar BaHasyir, Sebut Ada Sinyal Tersembunyi
-
Intip Desa Olimpiade Musim Dingin: Selesai Tepat Waktu!
-
Istri Lahiran, Billy Syahputra Hadiahi Alphard Hitam Kinclong! Pesannya di Kaca Bikin Baper!
-
Emil Audero Cedera, Ini 4 Kiper Pengganti Pilihan Kluivert di Timnas Indonesia
-
Makan Bergizi Gratis Jadi Sorotan di MK, Ahli Hukum Pertanyakan Prioritas Negara
-
Kematian Diplomat Arya Daru: Polisi Akan Buka Semua Bukti CCTV ke Keluarga