Suara.com - Cuplikan film Barbie yang menampilkan peta dunia di mana kawasan Laut China Selatan sebagai wilayah kekuasaan China memuat Vietnam marah. Menurut negara tersebut peta kawasan yang digambarkan itu adalah kekuasaan negara mereka. Akibatnya, negara itu memutuskan memboikot pemutaran film Barbie.
Pernyataan pihak Warner Bros yang dinantikan akhirnya memberikan klarifikasi. Menurut mereka peta dunia itu merupakan karya anak-anak kecil dan seharusnya tidak ditanggapi secara serius.
Mereka juga tidak bermaksud memberikan pernyataan bahwa wilayah itu milik China. "Peta di Barbieland itu adalah gambar krayon anak-anak. Corat-coret yang menggambarkan perjalanan khayalan Barbie dari Barbie Land ke 'dunia nyata'. Itu tidak dimaksudkan untuk membuat pernyataan apa pun," kata pihak Warner Bros dilansir dari Variety pada Jumat (7/7).
Jawaban Warner ini belum ditanggapi langsung oleh pemerintahan Vietnam. Seperti yang diberitakan sebelumnya, cuplikan adegan film Barbie yang menampilkan peta dunia hebohkan media Vietnam.
Melansir Reuters, gambaran peta itu membuat sembilan garis putus-putus berbentuk abjad U.
Video Editor: Aris
Berita Terkait
-
Setahun Barbie Hsu Wafat, DJ Koo Ternyata Masih Setia Datangi Makam Sang Istri Tiap Hari
-
Netflix Akuisisi Warner Bros., Industri Bioskop Khawatir Jendela Tayang Dipangkas
-
Kenang Barbie Shu, Jerry Yan Bawa Kalung Meteor Garden saat Konser Reuni F4
-
Tom Cruise Main Film Komedi Bertajuk Digger, Tayang Tahun Depan
-
Tolak Paramount, Warner Bros. Discovery Tegas Ingin Dibeli Netflix
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
Terkini
-
Literasi di Atas Roda: Kisah Sutopo dan Becak Listrik Pustakanya
-
10 Hal Mengejutkan dari Mazda CX-60 Sport, Meski "Entry-Level" Ternyata Mewah!
-
Ditanya Jaksa, Ammar Zoni Akui Pernah Isap Ganja di Penjara
-
Hotman Paris Sentil Podcaster Jago Selingkuh, Doktif Blak-blakan: Itu DRL!
-
Prabowo Komentari Podcast di Sosial Media: Banyak Pakar Bicara Asal
-
Doktif Bersyukur Richard Lee Tersangka, Minta Polisi Segera Lakukan Penahanan
-
Kampanye Sekian Tahun, Prabowo Konsisten Fokus pada Swasembada Pangan
-
Singgung Pihak yang Nyinyir, Prabowo: Kita Akan Bekerja dengan Bukti
-
Film Timur: Misi Penyelamatan Sandera di Hutan Papua, Taruhan Nyawa Demi Harga Diri!
-
Strategi KB Bank Mengejar Posisi 10 Bank Terbesar