Suara.com - Penyanyi kondang Hetty Koes Endang resmi disomasi oleh pencipta lagu Richard Kyoto. Ini karena Hetty melakukan pelanggaran terhadap lagu "Kasih" ciptaan Richard dalam Konser Satu Suara Volume 2 di Malaysia pada November 2015 lalu.
Hetty dituding melakukan empat pelanggaran hak cipta, di antaranya menyanyikan lagu tanpa izin, mengubah lirik lagu, mendistribusikan lagu lewat DVD, hingga membiarkan nama pencipta lagu tersebut diubah.
Pengacara Richard Kyoto, Purwadi lalu menuturkan bahwa Hetty diduga telah melanggar tiga Pasal dalam UU Hak Cipta, yaitu Pasal 5 dan 4 UU Hak Cipta tentang hak moral yang melekat pada pencipta.
Lalu Pasal 9 dan 8 UU Hak Cipta tentang hak ekonomi pemegang hak cipta. Serta Pasal 113 ayat (2) tentang pelanggaran ekonomi pencipta. Purwadi menjelaskan ancaman hukuman bagi pelaku pelanggaran adalah kurungan penjara dan denda Rp 500 juta.
Video Editor: Praba
Berita Terkait
-
Jadi Pembuka, Hetty Koes Endang Siap Berdisko di Konser Anniversary 50 Tahun Boney M
-
Abah Qomar Meninggal, Hetty Koes Endang Kenang Momen di Era 80-an
-
Hetty Koes Endang Syok Abah Qomar Meninggal Dunia, Kenang Momen Saat Syuting Video Klip Bareng
-
Disomasi Pencipta Lagu Richard Kyoto, Hetty Koes Endang: Salah Alamat!
-
Manajemen Hetty Koes Endang Seret Siti Nurhaliza, Ternyata Dalang Dugaan Pelanggaran Hak Cipta Lagu Kasih?
Terpopuler
- 4 Mobil Sedan Bekas di Bawah 30 Juta Mudah Dirawat, Performa Juara!
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- Bupati Mempawah Lantik 25 Pejabat, Berikut Nama-namanya
- 4 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025
- Stargazer vs Xpander: 10 Fakta Penentu MPV 7 Seater Paling Layak Dibeli
Pilihan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
-
Unilever Jual Sariwangi ke Grup Djarum Senilai Rp1,5 Triliun
Terkini
-
Prabowo Komentari Podcast di Sosial Media: Banyak Pakar Bicara Asal
-
Doktif Bersyukur Richard Lee Tersangka, Minta Polisi Segera Lakukan Penahanan
-
Kampanye Sekian Tahun, Prabowo Konsisten Fokus pada Swasembada Pangan
-
Singgung Pihak yang Nyinyir, Prabowo: Kita Akan Bekerja dengan Bukti
-
Film Timur: Misi Penyelamatan Sandera di Hutan Papua, Taruhan Nyawa Demi Harga Diri!
-
Strategi KB Bank Mengejar Posisi 10 Bank Terbesar
-
Berhasil Lewati Masa Terberat dalam Hidup, Semangat Baru ODHIV di Tahun 2026
-
Perpustakaan Masuk Mal, Strategi Pemkot Tingkatkan Literasi
-
Bukan Sekadar Rapat Biasa: Prabowo Siap 'Jewer' Menteri jika Kinerja Tak Sesuai Target
-
Ditanya Harapan Tahun Baru, Andre Taulany Ingin Nikah Lagi