Suara.com - Calon Gubernur (Cagub) Jakarta nomor urut satu, Ridwan Kamil (RK) mengenakan seragam alias jersey klub sepak bola Persija saat blusukan di Kampung Bayam, Pademangan, Jakarta Utara, Kamis (21/11/2024). Namun, ia terlihat malu-malu saat memakainya di depan publik.
Saat RK tiba di Kampung Bayam awalnya tak terlihat RK mengenakan jersey tim berjuluk Macan Kemayoran itu. Sebab, eks Gubernur Jawa Barat itu juga memakai rompi bertuliskan RIDO dan lambang Tugu Monas warna oranye.
Karena tertutup rompi, hanya terlihat seperti RK memakai kaos warna merah dengan garis warna hitam di ujungnya. Sepanjang keliling Kampung Bayam dan berdialog dengan warga, RK juga tak kunjung mencopot rompi itu.
Hingga akhirnya ketika sesi wawancara dengan awak media, RK sempat menunjukkan gestur ingin membuka rompi dengan memegang resleting rompi. Sejumlah wartawan yang sudah menyadari RK mengenakan jersey Persija langsung meminta untuk melepas rompi.
"Dibuka saja rompinya kang. Kayaknya jersey Persija itu," ujar para wartawan.
Video Editor: RF
Tag
Berita Terkait
-
Gen Z Paling Vokal! 84 Persen Tolak Wacana Kepala Daerah Dipilih DPRD
-
Tok! Ridwan Kamil dan Atalia Praratya Resmi Diputus Cerai
-
Sebut Sudah Ada Lobi Agar Dukung Pilkada via DPRD, Polikus PDIP: Sikap Kita Tak Akan Berubah!
-
Palu Hakim Diketuk, Ridwan Kamil dan Atalia Praratya Sah Bercerai
-
Dasco Minta Elite Stop Gaduh Pilkada Lewat DPRD, Fokus Dulu Tangani Bencana Sumatera
Terpopuler
- 4 Mobil Sedan Bekas di Bawah 30 Juta Mudah Dirawat, Performa Juara!
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- Bupati Mempawah Lantik 25 Pejabat, Berikut Nama-namanya
- 4 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025
- Stargazer vs Xpander: 10 Fakta Penentu MPV 7 Seater Paling Layak Dibeli
Pilihan
Terkini
-
Singgung Pihak yang Nyinyir, Prabowo: Kita Akan Bekerja dengan Bukti
-
Film Timur: Misi Penyelamatan Sandera di Hutan Papua, Taruhan Nyawa Demi Harga Diri!
-
Strategi KB Bank Mengejar Posisi 10 Bank Terbesar
-
Berhasil Lewati Masa Terberat dalam Hidup, Semangat Baru ODHIV di Tahun 2026
-
Perpustakaan Masuk Mal, Strategi Pemkot Tingkatkan Literasi
-
Bukan Sekadar Rapat Biasa: Prabowo Siap 'Jewer' Menteri jika Kinerja Tak Sesuai Target
-
Ditanya Harapan Tahun Baru, Andre Taulany Ingin Nikah Lagi
-
Cerita Inspiratif - Desa Sumberejo Pacitan
-
Resmi Ditahan KPK, Eks Direktur Pengolahan Pertamina Muncul dengan Gunakan Kursi Roda
-
Polisi Beberkan Kaitan Pencurian di Rumah Eks DPRD dengan Anak Politikus PKS