Suara.com - Gubernur Jawa Barat, Dedi Mulyadi melontarkan candaan yang cukup berani kepada Presiden RI, Prabowo Subianto. Candaan tersebut berupa jodoh di mana diutarakan pria yang akrab disapa Kang Dedi Mulyadi (KDM) tersebut dalam peluncuran Koperasi Desa (Kopdes) Merah Putih di Klaten, Jawa Tengah, belum lama ini.
Dedi Mulyadi awalnya menyinggung satu hal yang menurutnya sulit ditemukan di koperasi. Ia menyebut, dari semua manfaat yang ditawarkan koperasi, ada satu hal yang langka, yaitu pasangan hidup.
"Pak Presiden cuma satu yang tidak didapatkan di koperasi pas saya cek pak. Yaitu, cari jodoh susah di koperasi," kata KDM. Prabowo, yang duduk di barisan depan, turut tertawa lepas mendengar candaan dari Dedi Mulyadi.
Suasana formal seketika berubah menjadi lebih santai dan penuh keakraban. Meski tampak terhibur, Prabowo tak tinggal diam. Sambil tersenyum, ia memberikan balasan bernada ancaman jenaka yang justru semakin menghangatkan suasana.
"Awas kau," ujar Prabowo singkat, yang kembali disambut tawa oleh KDM dan para tamu lainnya. Interaksi ringan antara kedua tokoh ini menunjukkan kedekatan mereka di luar panggung politik.
Berita Terkait
-
Ketua Komisi X DPR RI: Pengajaran Bahasa Portugis Idealnya Diujicobakan di NTT Terlebih Dahulu
-
Sambangi Kantor BPK, Dedi Mulyadi Cek Alur Kas Pemprov Jabar Sudah Benar atau Tidak
-
Menkeu Purbaya Bilang Rugi Simpan di Giro, KDM: Tidak Mungkin Juga Kan Pemda Nyimpan Uang di Kasur
-
Pakar Sebut Wacana Prabowo Prioritaskan Bahasa Portugis di Sekolah Politis: Kepentingan Relasi Aja
-
5 Fakta Pindad Maung: OTW Jadi Mobil Wajib Menteri Prabowo, Segini Harganya
Terpopuler
- Feri Amsari Singgung Pendidikan Gibran di Australia: Ijazah atau Cuma Sertifikat Bimbel?
- 7 Mobil Kecil Matic Murah untuk Keluarga Baru, Irit dan Perawatan Mudah
- Gugat Cerai Hamish Daud? 6 Fakta Mengejutkan di Kabar Perceraian Raisa
- 21 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Oktober 2025, Dapatkan 1.500 Gems dan Player 110-113 Sekarang
- Pria Protes Beli Mie Instan Sekardus Tak Ada Bumbu Cabai, Respons Indomie Bikin Ngakak!
Pilihan
-
Bayar Hacker untuk Tes Sistem Pajak Coretax, Menkeu Purbaya: Programmer-nya Baru Lulus SMA
-
Perbandingan Spesifikasi HONOR Pad X7 vs Redmi Pad SE 8.7, Duel Tablet Murah Rp 1 Jutaan
-
Di GJAW 2025 Toyota Akan Luncurkan Mobil Hybrid Paling Ditunggu, Veloz?
-
Heboh Kasus Ponpes Ditagih PBB hingga Diancam Garis Polisi, Menkeu Purbaya Bakal Lakukan Ini
-
Makna Mendalam 'Usai di Sini', Viral Lagi karena Gugatan Cerai Raisa ke Hamish Daud
Terkini
-
Diterpa Isu Cerai dengan Raisa, Lika-liku Jejak Asmara Hamish Daud Mencuat Lagi
-
Timur Kapadze Gencar Disuarakan Publik untuk Latih Timnas, PSSI Belum Respons
-
Film Tumbal Darah: Lebih dari Sekadar Horor, Ini Perjuangan Keluarga Melawan Sekte Sesat!
-
Kejagung Matikan Paspor Riza Chalid Meski Red Notice Belum Terbit
-
KPK Mengendus Hubungan Bisnis Bos Pertamina dengan Riza Chalid
-
Bukan Presiden, Rocky Gerung Minta Lembaga Survei Perbaiki Metodologi
-
Shin Tae-yong Ungkap Kegagalan Timnas Masuk Piala Dunia 2026 di Tangan Patrick Kluivert
-
Tak Sesuai Prosedur, Bupati Gowa Soroti Viral Video Ambulans Angkut Motor
-
Peluang dan Tantangan Timnas Indonesia di Grup C SEA Games 2025
-
Pernah Tuai Pro Kontra, Nama Soeharto Muncul Lagi di Proses Pemilihan Gelar Pahlawan Nasional 2025