Suara.com - Indonesia menggelar promosi investasi dan perdagangan di pusat bisnis Skotlandia dalam upaya mewujudkan komitmen Presiden Yudhoyono dan PM David Cameron untuk melipatgandakan nilai perdagangan Inggris dan negeri ini pada tahun 2015.
Sekretaris Pertama KBRI London, Hastin Aristya Bakti Dumadi mengatakan, Dubes RI untuk Kerajaan Inggris Raya dan Republik Irlandia, Hamzah Thayeb, mengadakan pertemuan dengan Scottish Development International (SDI), bagian dari Pemerintah Skotlandia yang bertugas meningkatkan kerja sama perdagangan dan investasi, Selasa (27/5/2014).
Dalam kunjungan kerja ke Glasgow, Dubes Hamzah Thayeb memberikan paparan kepada sejumlah pengusaha yang tergabung dalam Glasgow Chamber of Commerce dan mengunjungi perusahaan Sgurr Energy, yang bergerak di bidang konsultansi pembangunan energi terbarukan.
Pada acara business luncheon yang diadakan di Hotel Hilton Glasgow, Dubes Hamzah mengajak kalangan bisnis di Inggris khususnya di wilayah Skotlandia untuk melihat peluang besar investasi di berbagai bidang di Indonesia termasuk di sektor energi terbarukan.
Hal ini untuk menindaklanjuti komitmen kedua pemimpin negara dalam melipatgandakan nilai perdagangan RI-Inggris pada tahun 2015 yang semakin dekat, ujarnya..
Peluncuran iklan investasi di Glasgow menandai serangkaian kegiatan promosi investasi yang dilakukan tim BKPM pusat dan kantor perwakilan BKPM di London yang dipimpin Deputi BKPM bidang Promosi Investasi antara lain melakukan serangkaian pertemuan dengan beberapa perusahaan di London dan Warwick. (Antara)
Berita Terkait
-
3 Klub yang Cocok untuk Marselino Ferdinan Dipinjamkan, Gabung Klub Skotlandia?
-
Mantan PM Skotlandia Humza Yousaf Kecam Rencana Trump untuk Gaza dan Sebut Elon Musk sebagai Ancaman Demokrasi
-
Pemilik Arena Bermain Anak di Skotlandia Dihukum 25 Tahun Penjara atas Kepemilikan Materi Pelecehan Anak
-
Seorang Pelaku Pemerkosaan di Skotlandia Jadi Transgender, Penempatan di Rutan Perempuan Picu Perdebatan
-
Mengidap Masalah Anatomi Langka, Wanita Ini Tak Bisa Berhubungan Seks Akibat Vagina Tersumbat
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas 30 Jutaan untuk Harian, Cocok buat Mahasiswa dan Keluarga Baru
- 7 Mobil Bekas Terbaik untuk Anak Muda 2025: Irit Bensin, Stylish Dibawa Nongkrong
- Gibran Hadiri Acara Mancing Gratis di Bekasi, Netizen Heboh: Akhirnya Ketemu Jobdesk yang Pas!
- Suzuki Ignis Berapa cc? Harga Bekas Makin Cucok, Intip Spesifikasi dan Pajak Tahunannya
- 5 HP RAM 8 GB Paling Murah Cocok untuk Gamer dan Multitasking Berat
Pilihan
-
4 HP Baterai Jumbo Paling Murah mulai Rp 1 Jutaan, Cocok untuk Ojol!
-
Saham BBRI Dekati Level 4.000 Usai Rilis Laba Bersih Rp41,23 Triliun
-
Harga Emas Turun Tiga Hari Beruntun: Emas Jadi Cuma 2,3 Jutaan di Pegadaian
-
Indonesia Ngebut Kejar Tarif Nol Persen dari AS, Bidik Kelapa Sawit Hingga Karet!
-
Prabowo Turun Gunung Bereskan Polemik Utang Whoosh
Terkini
-
Innovillage 2025 Dorong Mahasiswa Indonesia Hadirkan Inovasi Digital Berdampak Sosial
-
TPG Triwulan 3 Sudah Masuk Rekening: Cek Jadwal Pencairan Sesuai SKTP dan Info GTK
-
Digistar Telkom Ajak Mahasiswa dan Fresh Graduate Akselerasi Pengembangan Skill Digital Talenta Muda
-
Melalui Jalur Yordania, Dompet Dhuafa Kirim Bantuan 5 Truk Bahan Pangan Pokok ke Gaza Palestina
-
Saham BBRI Dekati Level 4.000 Usai Rilis Laba Bersih Rp41,23 Triliun
-
Update Dugaan Korupsi Kereta Cepat: Isu KPK Ogah Usut, Mark up Hingga US$ 52 Juta?
-
BJBR Catat Aset Rp215,9 Triliun Hingga Kuartal III 2025
-
Pemerintah Pusat Siap Jadi 'Bankir' Pemda dan BUMN Jika Kekurangan Duit
-
Menko Airlangga Sebut Ekonomi Indonesia Solid: Investasi Tembus Rp1.434 T, Konsumsi Tetap Kuat
-
Sentimen The Fed Tahan IHSG di Bawah Resistance 8180