Suara.com - Perusahaan properti PT Cowell Development Tbk (COWL) belum akan menggarap proyek baru. Perseroan masih akan fokus pada proyek-proyek yang tengah dikerjakan.
Presiden Direktur Cowell Development Darwin Fernandes mengatakan, salah satu proyek yang akan difokuskan yaitu pembangunan The Oasis Tower ke-2 yakni Acacia Tower serta perumahan The Banyan.
"Cowell akan terus mengembangkan kawasan ini, mengingat The Oasis yang terletak di Cikarang, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, merupakan Kota Industri terbesar di Asia Tenggara dengan hampir 2.100 unit pabrik dari 25 negara berlokasi di kawasan tersebut," ujar Darwin dalam keterangannya, Jumat (28/6/2019).
Disamping itu, Darwin menuturkan, pada sektor pengelolaan pusat perbelanjaan, Plaza Atrium Senen pada kuartal pertama 2019 membukukan kenaikan transaksi sebesar 9,2 persen jika dibandingkan dengan periode yang sama pada kuartal pertama 2018.
"Pencapaian ini merupakan dampak positif adanya tenant mix yang tepat serta redesign yang baru dilakukan, sebagai salah satu respon terhadap trend yang tengah berkembang di masyarakat. Hingga saat ini, occupancy Plaza Atrium juga telah mencapai 94 persen," imbuhnya.
Kendati demikian, Cowell optimis penjualan properti perseroan bisa tumbuh dua digit tahun ini.
"Meskipun tidak mengeluarkan proyek anyar, Cowell optimistis bisa memenuhi target pertumbuhan 10 persen," tutup dia.
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 5 Mobil Bekas Sekelas Honda Jazz untuk Mahasiswa yang Lebih Murah
- 26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 13 November: Klaim Ribuan Gems dan FootyVerse 111-113
- Biodata dan Pendidikan Gus Elham Yahya yang Viral Cium Anak Kecil
- 5 Pilihan Bedak Padat Wardah untuk Samarkan Garis Halus Usia 40-an, Harga Terjangkau
Pilihan
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
Terkini
-
Youth Economic Summit 2025: Peluang Industri Manufaktur Bisa Jadi Penggerak Motor Ekonomi Indonesia
-
Kapan Kenaikan Gaji Pensiunan PNS 2025 Cair? Ini Kata Kemenkeu dan Realitanya
-
Youth Economic Summit (2025) : Indonesia Diminta Hati-hati Kelola Utang
-
BRI Terus Berkomitmen Majukan UMKM Sebagai Pilar Ekonomi Nasional
-
Adakah Pinjaman Tanpa BI Checking? Jangan Mudah Tergiur, Cek Dulu Hal Penting Ini!
-
Youth Economic Summit 2025 : Indonesia Tangkap Peluang Pekerjaan Baru untuk Kurangi Penganggur
-
Youth Economic Summit 2025 Ungkap Strategi Prabowo Subianto Kurangi Kemiskinan di Indonesia
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Izin Sumur Rakyat Rampung Desember, Bahlil: Sekarang lagi Proses Verifikasi!
-
Youth Economic Summit 2025 'Paksa' Gen Z & Milenial Jadi Jantung Ekonomi Baru RI