Suara.com - Dalam rangka menyambut Kemerdekaan Republik Indonesia, WOM Finance memberikan apresiasi kepada konsumen melalui Program Promo Merdeka untuk produk multiguna baik dengan jaminan BPKB motor (Pembiayaan Multiguna MotorKu) maupun mobil (Pembiayaan Multiguna MobilKu).
Program ini diluncurkan untuk membantu masyarakat yang membutuhkan pendanaan di saat pandemi COVID-19.
Direktur Pemasaran WOM Finance Wibowo menjelaskan program promosi dengan bunga rendah hingga 0 persen ini berlaku selama bulan Agustus 2020.
Program promo Merdeka ini diluncurkan sebagai salah satu upaya membantu konsumen yang memiliki kendala pendanaan akibat dampak pandemi Covid-19.
"Kelebihan dari program ini adalah bunga rendah hingga 0 persen dengan besar pencairan hingga 90 persen dari harga On The Road," ujar Wibowo dalam keterangannya, Rabu (12/8/2020).
Persyaratan program bunga rendah hingga 0 persen berlaku untuk kendaraan dengan usia maksimal 5 tahun atau maksimum kendaraan tahun 2015 untuk kedua produk pembiayaan multiguna.
Syarat lain dari program ini adalah promo berlaku untuk konsumen baru maupun konsumen yang pernah mendapatkan pembiayaan WOM Finance dengan masa Tenor 3 - 6 bulan.
Pencairan pembiayaan minimal Rp 20 juta untuk produk pembiayaan multiguna MobilKu sedangkan produk pembiayaan multiguna MotorKu mulai dari Rp 2 juta.
Wibowo menambahkan, Buku Pemilik Kendaraan Bermotor (BPKB) merupakan aset dimungkinkan untuk mendapatkan pinjaman dana sesuai dengan kebutuhan.
Baca Juga: Tukang Kredit Keliling Positif COVID-19, Warga Pakem Diminta Tak Panik
"Apabila Anda memiliki kendala biaya maka salah satu solusi adalah mengajukan BPKB kendaraan baik mobil maupun motor sebagai jaminan pinjaman dana yang akan diajukan," kata Wibowo.
Berita Terkait
Terpopuler
- 63 Kode Redeem FF Terbaru 21 Januari: Ada Groza Yuji Itadori, MP40, dan Item Jujutsu
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- 5 Motor Bekas 6 Jutaan Cocok untuk Touring dan Kuat Nanjak, Ada Vixion!
- Mobil 7 Seater dengan Harga Mirip Mitsubishi Destinator, Mana yang Paling Bertenaga?
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
Pilihan
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
-
5 Rekomendasi HP Rp1 Jutaan RAM 8 GB Terbaik Januari 2026, Handal untuk Gaming dan Multitasking
-
Harda Kiswaya Jadi Saksi di Sidang Perkara Dana Hibah Pariwisata
Terkini
-
NumoFest 2026 Dukung Ratusan Pelaku UMKM Lewat Gang Dagang, QRIS Tap, Sampai Film Bertema Religi
-
Margin Fee Bulog Naik Jadi 7 Persen, Rizal: Bisa Tambah Semangat dan Kinerja Perusahaan
-
Danantara Borong Investasi dari Yordania di Ajang WEF
-
Klaim Polis Tak Lagi Ribet, IFG Life Tingkatkan Layanan Digital dan Tatap Muka
-
Beroperasi 56 Tahun, Pelita Air Fokus Penguatan Layanan Berbasis Pengalaman Pelanggan
-
Sinergi untuk Akselerasi, Bank Mandiri Dorong Penguatan Ekonomi Kerakyatan dan UMKM
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Bahlil Anggap Target Lifting Minyak 1,6 Juta Barel Mustahil
-
Jelang Ramadan, Bulog Jamin Harga Beras, Minyak, dan Gula Tak Tembus HET
-
Waspada Scam Makin Marak, Ini Modus Phishing dan Cara Lindungi Saldo Digital