Suara.com - Diketahui, asuransi mempunyai manfaat untuk melindungi diri dari hal-hal yang merugikan keuangan jika terjadi hal-hal tidak terduga. Berikut ini beberapa jenis asuransi di Indonesia yang perlu kamu ketahui.
Tak dapat dipungkiri, kehidupan yang kita jalani tak melulu berjalan mulus. Ada masanya cobaan atau musibah datang menerjang. Pada saat musibah datang inilah, keberadaan asuransi menjadi sangat berguna, terutama dari sisi finansial.
Asuransi sendiri merupakan perjanjian yang dilakukan oleh dua orang atau lebih, yang mana pihak tertanggung membayarkan premi/kontribusi/iuran untuk memperoleh penggantian atas risiko kerusakan, kehilangan, atau kerugian akibat suatu peristiwa tidak terduga
Bagi Anda yang berminat dengan layanan asuransi, berikut ini jenis asuransi di Indonesia yang perlu kamu tahu.
Jenis asuransi jiwa ini memberikan keuntungan finansial kepada tertanggung atas kematiannya. Jenis asuransi jiwa ini memiliki sistem pembayaran bermacam-macam.
Adapun sistemnya yaitu ada perusahaan asuransi yang menyediakan layanan pembayaran setelah kematian, yang mana memungkinkan tertanggung untuk bisa klaim dana sebelum kematiannya.
Asuransi kesehatan ini menangani kesehatan tertanggung karena suatu penyakit serta menanggung biaya perawatan. Adapun penyakit sakit tertanggung yang mendapat asuransi yaitu sakit, cedera, cacat, hingga kematian karena kecelakaan.
Baca Juga: Simak Daftar Asuransi Terbaik 2021: AIA Financial hingga Allianz
Asuransi kesehatan diketahui juga dapat dibeli untuk kepentingan atau kebutuhan tertanggung atau untuk kepentingan orang ketiga.
Asuransi pendidikan menjadi salah satu asuransi yang paling banyak anggotanya, karena asuransi ini menjadi aset pendidikan anak.
Biaya premi yang dibayarkan tertanggung ke pihak asuransi ditentukan dari tingkatan pendidikan yang ingin diperoleh untuk anaknya.
Asuransi kendaraan di Indonesia yang paling populer yaitu asuransi mobil yang fokusnya untuk tanggungan cedera orang lain atau kerusakan kendaraan orang lain yang dilakukan si tertanggung.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Mobil Bekas Terbaik untuk Anak Muda 2025: Irit Bensin, Stylish Dibawa Nongkrong
- 7 Rekomendasi Lipstik Mengandung SPF untuk Menutupi Bibir Hitam, Cocok Dipakai Sehari-hari
- Gibran Hadiri Acara Mancing Gratis di Bekasi, Netizen Heboh: Akhirnya Ketemu Jobdesk yang Pas!
- 7 Lipstik Halal dan Wudhu Friendly yang Aman Dipakai Sehari-hari, Harga Mulai Rp20 Ribuan
Pilihan
- 
            
              Harga Emas Turun Empat Hari Beruntun! Galeri 24 dan UBS Hanya 2,3 Jutaan
- 
            
              Jeje Koar-koar dan Bicara Omong Kosong, Eliano Reijnders Akhirnya Buka Suara
- 
            
              Saham TOBA Milik Opung Luhut Kebakaran, Aksi Jual Investor Marak
- 
            
              Isuzu Kenalkan Mesin yang Bisa Telan Beragam Bahan Bakar Terbarukan di JMS 2025
- 
            
              Pabrik Sepatu Merek Nike di Tangerang PHK 2.804 Karyawan
Terkini
- 
            
              TelkomGroup Lakukan Topping Off, Operasikan Hyperscale Data Center NeutraDC Nxera Batam
- 
            
              Seminar Telkom AI Connect: Perkuat Sinergi Perguruan Tinggi dan Industri untuk Keunggulan Digital
- 
            
              BRI Peduli Gerakkan Roda Ekonomi Sirkular dari Minyak Jelantah Sisa Rumah Tangga
- 
            
              Peristiwa Ponpes Ambruk Buat Kementerian PU Latih Para Santri Teknik Konstruksi
- 
            
              Harga Emas Turun Empat Hari Beruntun! Galeri 24 dan UBS Hanya 2,3 Jutaan
- 
            
              Profil Heri Sudarmanto: Terjerat Dugaan Pemerasan TKA, Punya Kekayaan Fantastis
- 
            
              BRI Peduli Salurkan Armada Pengelolaan Sampah Demi Pengelolaan Mandiri Daerah
- 
            
              Estimasi Biaya Umrah Mandiri Terbaru, Lebih Murah dari Paket Travel?
- 
            
              Shopee Tetap Perketat Paylater Meski Pinjaman Warga Tembus Rp 9,97 Triliun
- 
            
              Bank Mandiri Raih 8 Penghargaan Internasional, Sinergi Majukan Negeri Lewat Inovasi Digital