Suara.com - Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno memberikan semangat kepada para santri pesantren hidayatullah Aceh.
Menurut Sandiaga, para santriwan dan santriwati adalah para calon pemimpin dan juga pengusaha sukses yang bisa saling bantu bangkitkan ekonomi.
Sandi mengatakan, masa depan saat ini adalah milik para santri, bahkan kata Sandi, para Santri tidak hanya mempu menjadi Menteri melainkan menjadi pengusaha sukses.
Karena menurutnya, menjadi Menteri hanya sebagai pembantu presiden namun jika menjadi pengusaha sukses adalah suatu kemandirain.
Sandi berpesan, jika santri ingin mandiri maka harus didasari ekonomi yang kuat bagi diri sendiri.
“Nabi Muhammad SAW juga mengajarkan kemandirian, dan ada empat dasar dari Nabi yang harus kita tiru yaitu, Fatonah dimana kita harus cerdas, Amanah, yaitu kejujuran selanjutnya Sidik dan Tablikh,” kata Sandiaga ditulis Jumat (5/11/2021).
Dia menegaskan, menjadi Menteri di Kemenparekraf karena diminta oleh Presiden Jokowi untuk membantunya menangani Pariwisata dan Ekonimi Kreatif dimana kondisinya saat ini sangat hancur setelah ditimpa pandemic.
Sandi bercerita, usai Pilpres Sandiaga sebenarnya akan kembali ke pekerjaannya, namun Presiden memintanya membantu untuk membangkitkan ekonomi khususnya dibidang pariwisata dan Ekonomi kreatif.
“Jadi saya bertugas disini untuk perbaiki pariwisata dan ekonomi kreatif yang hancur karena covid,” tegasnya.
Baca Juga: Sandiaga Uno Menyusuri Desa Nusa Demi Indonesia Bangkit
Dia berharap, apa yang dilakukannya bisa membantu masyarakat Indonesia kembali bangkit dari keterpurukannya. Selain itu, dia juga meminta masyarakat bisa terbantu dengan kepemimpinannya di Kemenkraf.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
Terkini
-
Bisnis Roby Tremonti, Sosok Diduga Terkait dalam Buku Aurelie Moeremans
-
Tangani Dampak Longsor dan Banjir, Kementerian PU Pastikan Akses Jalan di Sumut Segera Pulih
-
Konsumsi Pertamax Melonjak 20 Persen Sepanjang 2025, BBM Ramah Lingkungan Makin Diminati
-
Rem Darurat Pinjol! OJK Batasi Utang Maksimal 30% Gaji Mulai 2026
-
Aset Pengguna Tokocrypto Tembus Rp5,8 Triliun, Diaudit Teknologi Canggih!
-
Harga Pangan Nasional Terus Melandai, Cabai hingga Bawang Merah Kompak Turun
-
BRI Peduli Berdayakan Penyandang Disabilitas Lewat Pelatihan dan Pemagangan Strategis
-
Harga Minyak Melandai: Antara Krisis Iran dan Ekspor Baru Venezuela
-
Rupiah Melemah, Berikut Harga Kurs Dolar AS di Mandiri, BNI, BRI dan BCA
-
Aturan Asuransi Kesehatan Dibuat, OJK Tetapkan Aturan Co-Payment Jadi 5 Persen