Suara.com - Cara Daftar Internet Banking BCA menggunakan handphone atau Hp sangat mudah, ikuti cara yang dibagikan di bawah ini dan catat agar anda tidak lupa.
Gaya hidup baru ini membuat layanan perbankan pun melakukan penyesuaian, termasuk dalam layanan internet banking. Bank Central Asia (BCA) sebagai salah satu bank terbesar di Indonesia juga menyediakan layanan internet banking. Berikut cara daftar internet banking BCA lewat HP seperti dilansir dari situs resmi BCA.
Kendati demikian, perangkat HP hanya dapat dilakukan untuk verifikasi setelah mendaftarkan diri lewat mesin ATM. Berikut langkahnya secara terperinci.
1. Masukkan kartu ATM pada mesin ATM BCA terdekat.
2. Masukkan nomor PIN kamu yang sebelumnya didapatkan dari bank saat pembukaan rekening.
3. Pilih Daftar E-Banking, kemudian masukkan nomor handphone yang bisa dihubungi oleh pihak BCA.
4. Pilih Internet Banking dan dilanjutkan dengan memilih tombol Ya.
5. Ketik 6 digit PIN yang akan digunakan sebagai akses internet banking, disarankan untuk tidak menggunakan tanggal lahir sebagai nomor PIN.
6. Ulangi 6 nomot PIN seperti di atas sebagai bukti verifikasi.
Baca Juga: Cara Bayar Pajak Mobil Online, Bisa Juga untuk Motor
7. Setelah proses ini selesai, kamu akan mendapatkan user ID untuk mengakses internet banking Klik BCA.
8. Selanjutkan lakukan aktivasi Klik BCA di situs resmi BCA (https://www.bca.co.id/). Aktivasi ini bisa dilakukan dengan menggunakan HP.
9. Pilih menu Klik BCA dan klik login.
10. Masukkan User ID sesuai dengan yang tertera saat melakukan pendaftaran atau yang didapatkan dari mesin ATM BCA.
11. Ketik PIN yang telah kamu gunakan saat melakukan pendaftaran.
12. Klik tombol Login pada bagian bawah laman.
Berita Terkait
-
Akses Keuangan Digital Makin Nyaman, Kolaburasi Redi dan Blu
-
Dukung Pemulihan Sektor Pariwisata, Kartu Kredit Ini Beri Kemudahan Bagi Wisatawan
-
4 Cara Mengatasi Kartu ATM Bank BCA Hilang, Tidak Perlu Panik!
-
iBBIZ BRI, Layanan Digital Banking yang Menjadikan Keuangan Bisnis Terkelola dengan Baik
-
iBBIZ BRI, Layanan Digital Banking yang Mudahkan Pengelolaan Keuangan Mitra Merchant
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Reset Bisnis 2026: Mengapa "Berlindung" di Balik Kebijakan Pemerintah Jadi Kunci Bertahan Hidup?
-
Merauke Mau Dijadikan Lumbung Pangan, Airlangga Sebut Kuncinya Perluasan Lahan
-
Siasati Overcapacity, Semen Pelat Merah Putar Otak Bidik Angka Pertumbuhan
-
Cegah Penyuapan dan Fraud, OJK Rilis Aturan Baru untuk Pasar Modal Indonesia
-
Ajang IPITEX 2026, Mahasiswa RI Ciptakan Robot Sampah hingga Teknologi Pertahanan
-
Rekomendasi Saham-saham Hari Ini saat IHSG Diguyur Dana Jumbo Investor Asing
-
IKPI Dorong Revisi UU Konsultan Pajak Usai Ada Anggota Kena OTT KPK
-
Harga Emas Batangan Galeri 24 dan UBS Naik Lagi Hari Ini
-
BRI Peduli Salurkan Bantuan Sembako dan Kebutuhan Pokok untuk Korban Banjir di Tanah Laut
-
International Crypto Exchange (ICEx) Resmi Diluncurkan, Apa Saja Kewenangannya