Suara.com - Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan (Zulhas) menyebut kini masyarakat boleh membeli minyak goreng curah lebih dari 2 liter per hari. Namun, dibatasi hanya boleh membeli 10 liter per hari minyak goreng curah.
Masyarakat, lanjut dia, tetap menyertakan KTP dalam pembelian minyak goreng curah sebanyak 10 liter per hari.
"Mulai hari ini boleh sampai 10 liter," ujar Mendag Zulhas saat mengunjungi pedagang minyak goreng curah di kawasan Klender, Jakarta Timur, Rabu (22/6/2022).
Dia menuturkan, distribusi yang sudah lancar jadi alasan dijalankannya kebijakan ini. Menurut Zulhas, beberapa toko saat ini memiliki stok minyak goreng curah yang melimpah.
"Karena terus terang ini sudah lancar (distribusi). Jadi bisa pasokannya sudah lebih banyak daripada yang beli," imbuhnya.
Kebijakan ini, lanjut dia, semata-mata untuk membantu para pedagang UMKM yang membutuhkan minyak goreng curah sebagai bahan produksinya.
"Pertimbangannya itu UMKM kecil yang di kampung-kampung, kalau di sini kota, kalau di daerah kan. Saya dapat laporan di warung itu stoknya lebih, karena harganya sudah stabil jadi orang tidak berebut lagi, kalau masyarakat umum ya boleh-boleh saja," pungkas Mendag.
Berita Terkait
-
Modus Curang! MinyaKita Dikemas Ulang Jadi Minyak Curah
-
Mendag Zulhas Akui Harga Pangan Terlalu Murah, Biang Kerok Deflasi?
-
Zulkifli Hasan Pamer Bagi-bagi Gepokan Uang Buat Cucu, Publik: Miris Rakyat Engap!
-
Rugikan Negara Rp 10 Miliar, Mendag Zulhas Geruduk Gudang Karpet Impor Ilegal
-
Setelah Naik Harga, Minyak Goreng Curah Kemasan MinyaKita Langka
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Peran BUMN Tangani Bencana Diapresiasi
-
XRP Tertekan di Bawah 2 Dolar AS, Harga Bakal Makin Turun?
-
Catat Waktunya! Emas Antam Bisa Tembus Rp 3 Juta/Gram Pekan Ini
-
Kemenperin Akan Guyur Dana Rp 318 Miliar untuk Pulihkan IKM Terdampak Banjir Sumatera
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Kekeringan Landa Padang, Kementerian PU Respon Cepat Krisis Air di Padang
-
PPRO Dorong Transformasi Bisnis Lewat Pendekatan Berbasis Pengalaman Konsumen
-
Jadi Calon Deputi Gubernur BI, Thomas Djiwandono Akui Sentimen Pasar Negatif
-
Jadi Kandidat Deputi Gubernur BI, Dicky Kartikoyono Usung Penguatan Sistem Pembayaran
-
Bawa Oleh-oleh Investasi Rp90 Triliun, Prabowo Disebut Bikin Investor Asing Makin Percaya RI