Suara.com - Pasangan suami istri asal Belgia tega meninggalkan bayi mereka di konter check-in bandara Israel. Hal ini setelah pasangan itu menolak untuk membayar tiket tambahan untuk bayi mereka.
Seperti dilansir dari Jerusalem Post, Jumat (3/2/2023) setelah meninggalkan bayi, pasangan itu langsung ditahan oleh polisi setempat.
Diketahui, pasangan itu tengah mencoba naik penerbangan maskapai Ryanair dengan rute Tel Aviv menuju Brussel, akan tetapi mereka tidak memiliki tiket untuk bayi.
Staf Bandara yang melihat perlakuan pasangan itu langsung menghubungi polisi. Sedangkan, Manajer Ryanair menyebut semua orang di Bandara merasa terkejut dengan perlakukan pasangan itu.
"Kami belum pernah melihat yang seperti ini. Kami tidak percaya apa yang kami lihat," kata Manajer Ryanair seperti dikutip, Jumat (3/2/2023).
Untuk diketahui, penerbangan Ryanair dengan rute Tel Aviv-Brussel hanya dioperasikan selama tiga hari dalam seminggu. Maka dari itu, pasangan asal Belgia rela meninggalkan bayi di konter Check-in.
Ryanair menawarkan tarif tiket penerbangan pada rute tersebut sebesar USD 270 per penumpang dengan ada tambahan biaya untuk bayi sebesar USD 50.
Namun sayangnya, belum ada kelanjutan nasib dari pasangan tersebut yang ditahan kepolisian Israel.
Berita Terkait
Terpopuler
- Urutan Skincare Wardah Pagi dan Malam untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- Ini 4 Smartphone Paling Diburu di Awal Januari 2026
- 5 Sepatu Nike Diskon hingga 40% di Sneakers Dept, Kualitas Bagus Harga Miring
- 4 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025
- 5 Tablet dengan SIM Card Harga Rp1 Jutaan untuk Multitasking Anti Ribet
Pilihan
-
Rupiah Makin Loyo, Kini Tembus Rp16.780
-
Harga Minyak Anjlok! Pernyataan Trump Soal Minyak Venezuela Picu Kekhawatiran Surplus Global
-
5 HP Infinix RAM 8 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik Mulai 1 Jutaan
-
UMP Minim, Biaya Pendidikan Tinggi, Warga Jogja Hanya jadi Penonton Kemeriahan Pariwisata
-
Cek Fakta: Video Rapat DPRD Jabar Bahas Vasektomi Jadi Syarat Bansos, Ini Faktanya
Terkini
-
Purbaya Akui Masih Ada Utang Dana Bagi Hasil Rp 83,58 Triliun ke Pemda
-
Rupiah Makin Loyo, Kini Tembus Rp16.780
-
Saham DADA Bangkit dari Harga "Gocap" Hingga ARA, Inikah Penyebabnya
-
Purbaya Izinkan 41 Proyek Molor 2025 Dilanjutkan Tahun Ini, Dari MBG hingga Sekolah Rakyat
-
MKNT Raih Pinjaman Jumbo Rp822 Miliar, Duitnya Mau Dipakai Ekspansi Bisnis Baru
-
Hilirisasi Rp600 Triliun Dimulai! Pemerintah Groundbreaking 6 Proyek Raksasa Januari Ini
-
Harga Perak Antam Naik Berturut-turut, Melambung Tinggi saat Penguatan Global
-
Genjot Lifting Migas, Prabowo Perintahkan Bahlil Segera Lelang 75 Wilayah Kerja
-
DME Batubara Groundbreaking Januari, Bahlil Minta Waktu Finalisasi dengan Danantara
-
Target Harga ANTM, Mayoritas Analis Berikan Masukan Terbaru Hari Ini