Suara.com - Berapa kekayaan pemilik Newcastle United? Pertanyaan ini muncul usai Newcaslte United diakusisi 100% dari St. James Holdings Limited pada tahun 2021 lalu oleh pangeran Arab Saudi Mohammed bin Salman. Proses akuisisi berlangsung pada 7 Oktober 2021.
"Premier League, Newcastle United Football Club, dan St James Holdings Limited hari ini telah menyelesaikan sengketa pengambilalihan klub oleh konsorsium PIF, PCP Capital Partners, dan RB Sports & Media," tulis pernyataan Premier League.
Lantas, berapa kekayaan kekayaan pemilik Newcastle United Mohammed bin Salman? Nah untuk selengkapnya, berikut ini ulasannya yang dilansir dari beragai sumber.
Kekayaan Pemilik Newcastle United
Melansir dari Marca, kekayaan kolektif PIF atau Dana Investasi Publik Saudi per tahun 2021 mencapai 320 miliar pound atau sekitar Rp 6.199 triliun. Sedangkan kekayaan bersih individu Mohammed bin Salmen sekitar 13 miliar pound atau setara dengan Rp 251 triliun.
Namun untuk kekayaan Bin Salman sebagai keluarga kerajaan Arab Saudi yakni memiliki kekayaan bersih hingga 1,3 triliun pound. Selain itu sumber kekayaan Mohammed bin Salman juga diketahui diperoleh dari pendapatan serta kapitalisasi perusahaan minyak gas Aramco miliknya yang mencpai USD1,3 triliun atau sekitar Rp18.740,2 triliun.
Putra Mahkota Arab Saudi ini juga memiliki sumber kekayaan yang berasal dari bisnis peternakan sapi miliknya. Bahkan usaha perternakan sapi miliknya ini menjadi peternakan terbesar di dunia.
Adapun kekayaan Mohammed bin Salmen juga lainnya ini bersumber dari harta warisan dari keluarga kerajaan Arab Saudi dengan nilai yang tentunya fantastis.
Profil Singkat Pemililk Newcastle United Muhammed bin Salmen
Baca Juga: Newcastle United Resmi Boyong Harvey Barnes dari Leicester
Setelah mengetahui sumber kekayaannya, mari simak profil singkat Pemililk Newcastle United Muhammed bin Salman. Jadi, Mohammed bin Salman ini kelahiran tanggal 31 Agustus 1985.
Pada tahun 2012, Mohammed bin Salman atau yang kerap disapa MBS ini ditunjuk sebagai Putra Mahkota Arab Saudi. Sebelum dinobatkan sebagai Putra Mahkota, Mohammed bin Salman ini menjabat Menteri Pertahanan Arab Saudi.
MBS ini merupakan anak Raja Salman yang berasal dari istri ketiganya yakni Fahdah binti Falah bin Sultan. Semasa usianya masih muda, MBS sudah tertarik dengan pemerintahan sehingga tertarik juga untuk mengikuti jejak sang ayah.
Pada tahun 2007, MBS berhasil mendapatkan gelar sarjana hukum dari Universitas King Saud di Riyadh, Arab Saudi. Sejak dinobatkan sebagai Putra Mahkota, MBS menjadi figur penting dalam pemerintahan Arab Saudi. Bahkan secara de facto, Mohammed bin Salman ini yang menguasai Arab Saudi.
Pada tahun 2018, Mohammed bin Salman sempat terdaftar sebagai salah satu Orang Berpengaruh di Dunia versi Forbes. Selain itu, pada tahun 2017 juga MBS pernah masuk daftar sebagai salah seorang Pengubah Game Global versi Forbes.
Pada tahun 2021 sampai sekarang, Mohammed Salman juga resmi mengakusisi Newcastle United dari St. James Holdings Limited. Demikian ulasan mengenai kekayaan pemilik Newcastle United Mohammed bin Salman yang menarik untuk diketahui. Semoga bermanfaat!
Berita Terkait
-
Main di Championship, Kans Elkan Baggot Naik Kasta ke EPL Terbuka Lebar
-
Hasil Newcastle vs Chelsea di Laga Pramusim: The Blues Ditahan Imbang 1-1
-
Hasil Newcastle United vs Aston Villa: Hujan 6 Gol Berakhir Seri, Aksi Olie Watkins Bikin Ngeri
-
RESMI Harvey Barnes Merapat ke Newcastle United, Hengkang dari Leicester City
-
Newcastle United Resmi Boyong Harvey Barnes dari Leicester
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
Terkini
-
Penentuan Kuota BBM bagi SPBU Swasta, Ini Kata Wamen ESDM
-
OJK Panggil Manajemen Indodax Imbas Dana yang Hilang, Apa Hasilnya?
-
Menyambut Tahun 2026, BRI Tegaskan Keyakinan pada Transformasi dan Strategi Pertumbuhan
-
Daftar Saham Bagi Uang Tunai Januari 2026, Dari BUMN Hingga Emiten Prajogo Pangestu
-
Bos BEI Incar Pasar Modal RI Masuk 10 Besar Bursa Dunia
-
ASN Digital 2026: Cara Login, Aktivasi MFA, dan Integrasi SIASIN e-Kinerja
-
Soroti Sanitasi di Aceh Tamiang Pascabencana, Kementerian PU Siapkan TPA Rantau
-
Menhub Ungkap Hari Ini Puncak Arus Balik Nataru
-
Purbaya Respons Konflik China-Taiwan, Ini Efeknya ke Ekonomi RI
-
Tarif Listrik Kuartal I 2026 Tak Naik, PLN Berikan Penjelasan