Suara.com - Bank Rakyat Indonesia (BRI) selalu menghadirkan inovasi yang memudahkan nasabah. Termasuk iBBIZ BRI, sebagai solusi internet banking yang ditujukan untuk pelaku usaha.
iBBIZ BRI adalah layanan perbankan internet atau internet banking yang ditujukan untuk pelaku UMKM dan usaha kecil di Indonesia.
Layanan iBBIZ BRI ini memungkinkan pengguna untuk melakukan transaksi perbankan secara online, seperti transfer, pembayaran, dan pembuatan tagihan.
BRI menghadirkan iBBIZ BRI sebagai solusi digital layanan internet banking untuk pelaku usaha, mulai dari ritel hingga UMKM.
Melalui iBBIZ BRI, memungkinkan pengguna dapat memperoleh informasi dan melakukan transaksi perbankan melalui media internet untuk kepentingan bisnis pengguna.
Keuntungan menggunakan iBBIZ BRI
iBBIZ BRI menawarkan beberapa keuntungan bagi pelaku UMKM, antara lain:
- Limit transaksi yang lebih tinggi dibandingkan dengan BRImo.
- Fitur pembuatan tagihan yang memudahkan pengelolaan keuangan bisnis.
- Fitur pembayaran gaji karyawan yang membantu menghemat waktu dan biaya.
- Fitur soft token yang meningkatkan keamanan transaksi.
Syarat pendaftaran iBBIZ BRI
Untuk mendaftar iBBIZ BRI, nasabah harus memenuhi syarat berikut:
Baca Juga: Cara Melakukan Transaksi Perbankan Melalui Contact BRI 1500017
- Memiliki rekening BRI Simpedes Usaha, Simpedes Usaha Ekstra, Britama Bisnis, atau Giro berkartu.
- Memiliki kartu identitas (KTP atau paspor) dan NPWP.
- Memiliki izin usaha (jika nasabah adalah badan usaha).
Cara mendaftar iBBIZ BRI
Untuk mendaftar iBBIZ BRI, nasabah dapat mengikuti langkah-langkah berikut:
- Akses laman iBBIZ BRI di https://newbiz.bri.co.id/register.
- Isi formulir pendaftaran dengan informasi yang diminta.
- Unduh dan instal aplikasi soft token iBBIZ BRI.
- Aktivasi soft token.
- Tunggu notifikasi pendaftaran iBBIZ BRI.
Itulah penjelasan tentang iBBIZ BRI sebagai solusi digital internet banking untuk para pelaku usaha. Dari pelaku ritel hingga UMKM.
Berita Terkait
-
Cara Melakukan Transaksi Perbankan Melalui Contact BRI 1500017
-
Buku Tabungan BritAma Hilang? Lapor ke Contact BRI 1500017
-
Cara Menghubungi Contact BRI 1500017 untuk Kartu ATM Tertelan
-
Sebagai Asisten Virtual, Ketahui Apa yang Bisa Dilakukan Sabrina BRI
-
Ketahui, Ini Cara Daftar Pinjaman Digital BRI Ceria
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
Terkini
-
Industri Kreatif Indonesia Miliki Potensi Besar, Jakarta IP Market 2025 Siap Digelar
-
Kemenkeu Rekrut 4.350 CPNS Setiap Tahun Hingga 2029, Total 19.500 Pegawai Baru
-
TPIA Kucurkan Rp12,53 Triliun untuk Akusisi SPBU ExxonMobil
-
Pengusaha Biro Umrah dan Haji Ramai-ramai Dipanggil KPK Hari Ini, Ada Apa?
-
CPNS Kemenkeu 2026 Tidak Dibuka untuk Sarjana Non-kedinasan: Hanya Lulusan SMA
-
Kronologi Kader PKB Sebut MBG Tidak Perlu Ahli Gizi, Cukup Lulusan SMA
-
OJK Awasi Ketat Penyalahgunaan Barang Jaminan di Bisnis Gadai
-
Prediksi Jadwal dan Formasi CPNS 2026: Formasi, Seleksi Administrasi dan Ujian
-
Promo Superindo Hari Ini: Katalog Lengkap 17-20 November 2025, Surganya Diskon!
-
Soal Isu Merger dengan GOTO, Presiden Grab: Ngapain? Pertumbuhan Kami Lagi Bagus di Indonesia!