Suara.com - PT Biro Klasifikasi Indonesia (Persero) sebagai Lead Holding BUMN Jasa Survei “IDSurvey” mengadakan Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) Terkait Persetujuan Laporan Tahunan dan Pengesahan Laporan Keuangan Tahun Buku 2023 di Aula Rapat Lantai 6, Gedung Pusat Kantor BKI, Jakarta.
Turut dihadiri oleh Asisten Deputi Bidang Industri Manufaktur KBUMN, Chairiah, Dewan Komisaris BKI, Direktur Utama BKI, Arisudono Soerono. Pelaksanaan ini sebagai tindak lanjut dalam pengambilan usulan keputusan yang sah mengenai agenda RUPS.
Pada hasil yang disampaikan oleh Direksi bahwa laporan keuangan 2023 BKI diklasifikasikan sangat sehat untuk pencapaian kinerja serta tanggung jawab sosial dan lingkungan 2023.
“Berdasarkan hasil audit Kantor Akuntan Publik (KAP) maka KAP PKF menyatakan bahwa Laporan Keuangan Konsolidasian Tahun Buku 2023 (audited) telah disajikan secara wajar dalam semua hal yang material, dan Laporan Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan) berupa Neraca, Laporan Aktivitas dan Laporan Arus Kas Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan Tahun Buku 2023 (Audited) telah disajikan secara wajar dalam semua hal yang material.” ujar Arisudono ditulis Jumat (5/7/2024).
Pada tanggapan dewan komisaris atas Laporan Tahunan Tahun Buku 2023, Komisaris Utama BKI, Susyanto mengatakan bahwa Dewan Komisaris mengapresiasi capaian kinerja PT BKI Konsolidasi Tahun 2023 yang menunjukkan peningkatan pada beberapa indikator utama yaitu Pendapatan dan Laba Bersih apabila dibandingkan dengan capaian tahun 2022.
"Dewan Komisaris juga mengapresiasi atas upaya efisiensi yang telah dilakukan dan agar upaya tersebut dapat ditingkatkan secara berkelanjutan baik di induk maupun anak perusahaan,” kata Susyanto.
“Kami mengapresiasi kepada Dewan Komisaris, Direksi beserta seluruh jajaran perusahaan atas capaian kinerja selama tahun 2023, sehingga Holding IDSurvey mampu mencatatkan peningkatan kinerja dibandingkan tahun 2022, selanjutnya kami berharap agar capaian kinerja perusahaan dapat terus ditingkatkan, di tengah kondisi dinamika dan tantangan bisnis yang semakin dinamis.” pungkas Asisten Deputi Bidang Industri Manufaktur, Chairiah.
Berita Terkait
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Optimisis, BCA Targetkan Penyaluran Kredit Tumbuh 10 Persen di 2026
-
2 Jenis Pangan Ini Harganya Bakal Meroket Jelang Ramadan
-
Harga Bawang Putih Naik, Mendagri Bunyikan Alarm Inflasi
-
Kuota BBM Pertalite Turun di 2026 Hanya 29,27 Juta KL
-
Mendagri Wanti-wanti Tingkat Inflasi, Harga yang Diatur Pemerintah Dilarang Naik
-
BPH Migas Klaim Hemat Rp4,98 Triliun Karena Subsidi Lebih Tepat Sasaran
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
BRI Tanggap Bencana Sumatera Pulihkan Sekolah di Aceh Tamiang Lewat Program Ini Sekolahku
-
Danantara Akan Atur Pemanfaatan Lahan yang Dirampas Satgas PKH dari 28 Perusahaan
-
Proyek Internet Rakyat Besutan Emiten Milik Hashim Mulai Uji Coba