Suara.com - Berpenduduk lebih dari 30 juta jiwa, Jabodetabek menjadi wilayah metropolitan terbesar di Asia Tenggara dan kedua di dunia. Di sini juga, pusat pemerintahan, industri, dan ekonomi Indonesia banyak berjalan.
Jadi jangan heran, masih banyak orang mengincar hunian di Jabodetabek. Tak hanya di Jakarta, peminat hunian di kota-kota sekitar ibu kota seperti Bogor, Depok, Tangerang, dan Bekasi pun mengalami peningkatkan seiring dengan semakin banyaknya unit perumahan.
Lantas, apa yang membuat masih banyak orang masih berminat mencari tempat tinggal di Jabodetabek?
1. Infrastruktur dan Fasilitas Modern
Salah satu keuntungan saat tinggal di Jakarta adalah Anda bisa lebih mudah mengakses berbagai fasilitas modern yang memadai. Mulai dari pusat berbelanjaan yang lengkap, pusat kuliner dari berbagai daerah bahkan negara di dunia, hingga pusat kantor pemerintahan.
Destinasi wisatanya juga terbilang lengkap dan menjangkau berbagai kalangan. Ada taman kota untuk wisata terjangkau, destinasi keluarga seperti museum dan kebun binatang, wisata laut, dan lain sebagainya.
2. Moda Transportasi Lengkap
Dari pusat kota hingga kawasan pinggiran Jabodetabek telah terjangkau berbagai moda transportasi. Jabodetabek dikelilingi oleh 15 ruas tol yang melintas; angkutan umum dalam kota seperti TransJakarta, KRL, MRT, dan kereta cepat Whoosh yang terintegrasi; taksi, hingga ojek online. Moda transportasi yang lengkap ini mempermudah masyarakat untuk bepergian.
3. Banyak Lapangan Pekerjaan
Baca Juga: Tips Dekorasi Rumah, 5 Cara Ciptakan Interior Modern dan Nyaman
Mayoritas perusahaan-perusahaan besar–nasional maupun multinasional– berpusat di Jakarta dan sekitarnya. Sehingga, lapangan pekerjaannya pun memang lebih banyak dan beragam dibandingkan daerah lainnya. Selain itu, UMR yang lebih tinggi juga menjadi salah satu faktor terus meningkatnya pendatang yang hijrah ke Jabodetabek.
Bertolak belakang dengan banyaknya peluang yang bisa didapatkan di Jabodetabek, faktanya lahan tempat tinggal yang tersedia justru semakin terbatas. Namun jangan khawatir, BRI punya beberapa rekomendasi wilayah yang masih menyediakan hunian terjangkau di kawasan Jabodetabek.
Rekomendasi Rumah Murah di Jabodetabek
- Pejaten
Temukan kedamaian di Pejaten, Jakarta Selatan, dengan akses mudah ke pusat kota. Rumah Murah di Pejaten ini sangat di rekomendasi dan tidak boleh dilewatkan!
2. Bekasi
Bekasi menawarkan kenyamanan tinggal dengan infrastruktur modern dan transportasi lengkap. Dapatkan rekomendasi Rumah Mewah Murah Di Grand Wisata Tambun Bekasi dan nikmati kemudahan akses ke Jakarta!
Berita Terkait
-
Pemilik Rumah Wajib Mengenal NJOPTKP, Besarannya dan Cara Menghitungnya
-
Sinopsis Film Horor Penunggu Rumah: Buto Ijo, Terinspirasi dari Dongeng Anak
-
Suku Bunga KPR BRI Mulai 3,25%! Dapatkan Rumah Impian di Jateng Omah Expo 2024!
-
Kejar Target Pra Penjualan Rp 1,43 Triliun di 2024, LPCK Andalkan Proyek XYZ Livin
-
Cerita Bagus Adikusumo, Pemain Lama di Bisnis Properti yang Bertahan dari Krisis ke Krisis
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Moisturizer Mengandung SPF untuk Usia 40 Tahun, Cegah Flek Hitam dan Penuaan
- PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan Muat 7-9 Orang, Nyaman Angkut Rombongan
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- 3 Pemain Naturalisasi Baru Timnas Indonesia untuk Piala Asia 2027 dan Piala Dunia 2030
Pilihan
-
Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
-
4 HP 5G Paling Murah November 2025, Spek Gahar Mulai dari Rp 2 Jutaan
-
6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
-
Harga Emas di Pegadaian Stabil Tinggi Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Kompak Naik
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
Terkini
-
Untung Rugi Redenominasi Rupiah
-
54 SPBU Disanksi dan 3.500 Kendaraan Diblokir Pertamina Akibat Penyelewengan BBM
-
Harga Perak: Turun Tipis Dalam Sepekan, Harga Dunia Menguat
-
Gaji Pensiunan ASN, TNI Dan Polri Taspen Naik Tahun 2025: Cek Faktanya
-
AADI Tebar Dividen Interim Rp4,17 Triliun, Potensi Rp 536 per Saham: Cek Jadwalnya
-
Mengapresiasi Inovasi: Energi Penggerak Menuju Indonesia Emas 2045
-
Harga Emas di Pegadaian Stabil Tinggi Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Kompak Naik
-
Harga Emas Stabil di US$ 4.000, Apakah Bisa Tembus Level US$ 5.000?
-
Prediksi Bitcoin: Ada Proyeksi Anjlok US$ 56.000, Analis Yakin Sudah Capai Harga Bottom
-
Bocoran 13 IPO Saham Terbaru, Mayoritas Perusahaan Besar Sektor Energi