Suara.com - GoPay menawarkan berbagai fitur yang memudahkan para pengguna dalam melakukan sejumlah transaksi salah satunya kehadiran fitur ‘Tarik Tunai’. Menariknya, fitur tersebut dapat digunakan untuk melakukan transaksi tarik tunai saldo GoPay/GoPay Tabungan tanpa kartu melalui ATM BCA. lho. Selengkapnya, mari simak cara tarik tunai GoPay di ATM BCA berikut ini.
Sebagaimana diketahui, GoPay merupakan salah satu metode alat pembayaran digital yang cukup populer di kalangan masyarakat Indonesia. Dengan berbagai fitur yang dihadirkan seperti transfer dana, beli tiket, pesan hotel, hingga membayar kebutuhan sehari-hari, ehingga kehadiran e-wallet ini sangat memudahkan pengguna.
Kehadiran fitur tarik tunai GoPay di ATM BCA membuat pengguna makin mudah dalam bertransaksi. Nah, sebelum menggunakan fitur ini simak baik-baik beberapa hal berikut.
Ketentuan penggunaan fitur tarik tunai di GoPay
Terdapat sejumlah ketentuan yang harus diperhatikan saat tarik tunai di GoPay, berikut diantaranya:
1. Biaya penarikan
Untuk menggunakan fitur tarik tunai, ada beberapa ketentuan yang harud diketahui. Penarikan biaya dari GoPay minimal sebesar Rp50.000 dan maksimal saldo penarikan Rp1.200.000 sekali transaksi. Tak hanya itu, terdapat biaya tambahan sebagai administrasi sebesar Rp5.000 per transaksi.
2. Kode transaksi
Ketika melakukan tarik tunai dengan GoPay, pengguna akan menerima kode transaksi serta ID pelanggan yang diperlukan untuk penarikan melalui ATM BCA. Satu hal yang perlu diingat bahwa kode transaksi hanya berlaku selama satu jam saja.
Baca Juga: Cara Beli Token Listrik PLN di Gopay, Lebih Mudah dan Cepat
Apabila ketika memasukkan kode terdapat kesalahan sebanyak tiga kali, maka pengguna harus mengulangi proses dari awal. Demi menjaga keamanan, jangan pernah membagikan kode transaksi itu kepada siapa pun, termasuk pihak-pihak yang mengaku sebagai perwakilan dari Gojek maupun GoPay.
3. Bukti transaksi
Terdapat sedikit perbedaan ketika transaksi menggunakan kartu, tarik tunai tanpa kartu dengan GoPay melalui ATM BCA tidak akan diberi bukti transaksi berupa struk. Bukti transaksi hanya bisa dilihat melalui riwayat transaksi di aplikasi GoPay.
Cara Tarik Tunai GoPay di ATM BCA
Melansir dari situs gopay.co.id, berikut adalah cara tarik tunai GoPay di ATM BCA:
1. Buka aplikasi GoPay
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Gigi Tanpa Kopling: Praktis, Irit, dan Tetap Bertenaga
- 5 Rekomendasi HP Layar Lengkung Murah 2026 dengan Desain Premium
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Bansos PKH, BPNT dan BLT Tahap 1 Cair Februari 2026, Ini Cara Cek di HP Pakai NIK KTP
-
Gubernur Target Bank Jakarta Segera IPO Saham, Ini Persiapannya
-
Harga Pangan Hari Ini: Cabai Merah Turun Drastis, Daging Sapi Naik
-
Kenaikan Harga Emas di Pegadaian, Beli Kemarin Sudah Dapat Untung Banyak
-
Hadiri WEF Davos 2026, Dirut BRI Angkat Peran Kunci UMKM ke Panggung Keuangan Global
-
Indonesia Semakin Dekat Garap Proyek Nuklir Bareng Rusia
-
Target Harga BUMI Saat Sahamnya Hancur Lebur Ditekan Aksi Jual Massal
-
Mengenal ORI029: Imbal Hasil Tetap Hingga 6 Tahun dan Cara Beli
-
Profil PT Isra Presisi Indonesia Tbk (ISAP): Pemegang Saham dan Kinerja
-
Tiket Kereta Lebaran 2026 Bisa Dibeli Hari Ini, Simak Jadwal Lengkapnya