Kendati lebih compact, ketiga ruangan tetap memaksimalkan lahan yang tersedia dan tak sempit.
Inovasi perabotan terkini juga mendukung dapur dan ruang tamu yang lebih ringkas, dengan penggabungan perabotan seperti lemari menyimpan alat masak yang digabungkan dengan bak cuci piring.
Ruang makan dan dapur di desain rumah ini juga tetap digabung untuk memberi ruang lebih buat garasi.
Rumah minimalis 3 kamar dengan tambahan area outdoor
Desain rumah juga dapat diberikan tambahan area outdoor ketika ada lahan yang sisa.
Area outdoor dapat berupa tempat bersantai atau taman dan kebun untuk ditanami berbagai tanaman hias maupun hidroponik.
Desain rumah seperti ini tentu cocok bagi mereka yang hobi berkebun.
Adapun berkat adanya ruang terbuka hijau, rumah terasa lebih sejuk dengan adanya tanaman.
Taksiran ongkos tukang di Malang
Baca Juga: 5 Aplikasi Desain Rumah Gratis untuk HP Android, Wujudkan Hunian Impian Lebih Mudah
Kini waktunya untuk membahas ongkos pembangunan rumah dengan rincian ketiga desain sebelumnya. Ketiga desain tersebut punya rincian estimasi dana yang sama lantaran spesifikasi yang tak jauh berbeda.
Mengutip beberapa penyedia jasa pembangunan rumah di Malang, keseluruhan ongkos tukang untuk rumah umumnya dibanderol dengan Rp3 juta hingga Rp5 juta per meter persegi.
Biaya tersebut sudah mencakup ongkos tukang yang terlibat dan telah dibagi oleh pihak penyedia jasa secara rata.
Ada juga beberapa penyedia jasa pembangunan rumah yang menerapkan sistem harian. Artinya, tiap tukang diberikan ongkos per harinya, yakni sekitar Rp100 ribu hingga Rp150 ribu untuk menggarap rumah dengan desain minimalis.
Total biaya akhirnya mencapai Rp130 juta untuk ongkos membayar tenaga pembangunan yang terlibat.
Kontributor : Armand Ilham
Berita Terkait
-
5 Aplikasi Desain Rumah Gratis untuk HP Android, Wujudkan Hunian Impian Lebih Mudah
-
Inspirasi Desain Rumah 6x9 3 Kamar Model Minimalis dan Bocoran Biaya Jasa Desainnya
-
7 Ide Desain Rumah Minimalis Industrial dengan Lahan Terbatas, Hemat Energi
-
6 Tips Membuat Desain Rumah Minimalis Anti Panas: Bikin Betah tanpa Gerah!
-
9 Desain Rumah Minimalis 2 Lantai Terbaik: Inspirasi Hunian Modern Impian
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- Resmi Gabung Persib, Bojan Hodak Ungkap Jadwal Latihan Kurzawa dan Kedatangan Markx
Pilihan
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
-
MSCI Melihat 'Bandit' di Pasar Saham RI?
-
Harga Emas di Palembang Nyaris Rp17 Juta per Suku, Warga Menunda Membeli
-
IHSG Anjlok Hampir 8 Persen Gegara MSCI, BEI: Kita Melakukan Segala Effort
-
IHSG Anjlok 7 Persen Usai MSCI Soroti Transparansi dan Likuiditas Saham RI, BEI Buka Suara
Terkini
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
-
Jembatan Energi Jawa Hampir Tersambung: Proyek Cisem II Rampung Maret 2026
-
Nuklir Jadi Prioritas Pemerintah, Bahlil Lahadalia Pimpin Dewan Energi Nasional
-
Industri Baja Tambah Investasi, Kemenperin Dorong Penguatan Kapasitas Produksi Nasional
-
Bahlil Jadi Ketua Harian Dewan Energi Nasional, Ini Struktur DEN Terbaru
-
Digitalisasi Jadi Syarat Mutlak Industri Kesehatan di Asia Tenggara
-
Dari Wamenkeu ke BI, Ini Bocoran Tugas dan Peran Thomas Djiwandono
-
Kronologi Thomas Djiwandono Masuk BI: Dari Bendahara Gerindra, Wamenkeu, hingga Deputi Gubernur
-
Beda dengan IHSG, Rupiah Justru Berjaya
-
Disentil MSCI, Saham Konglomerat Langsung Melarat