Suara.com - Thomas Mueller menjadi bintang kemenangan Jerman atas Portugal setelah mencetak hat-tricknya. Namun Mueller menegaskan bahwa dirinya tidak memperngaruhi atas kartu merah Pepe.
Mueller membuka kemenangan Der Panzer lewat golnya dari titik penalti dan Mats Hummels memperbesar keunggulan menjadi 2-0. Namun dia sempat terlibat konfrotasi dengan Pepe dan bek Real Madrid ini membentur kepalanya kepada Muller.
Wasit memberikan kartu merah kepada Pepe sehingga Portugal harus bermain dengan sepuluh pemain. Pemain Bayern Munich ini akhirnya mencetak dua gol lagi guna memastikan kemenangan Jerman 4-0 di laga ke-100 di Piala Dunia.
Mueller pun mengaku senang telah mencetak tiga gol di laga pembuka Jermain ini. Namun dia membantah telah melakukan sesuatu yang berlebihan untuk mempengaruhi wasit Serbia Milorad Mazic untuk memberikan kartu merah kepada Pepe.
"Mencetak tiga gol di laga pembuka adalah luar biasa. Setiap gol lebih indah dari yang terakhir. Ketika Anda memimpin setelah 12 menit, tentu saja membantu Anda jalan Anda. Kami bermain sangat baik baik dalam serangan balik," ungkap Muller.
"Saya merasakan Pepe memukul saya. Saya tidak mempengaruhi (wasit) memberikan kartu merah. Saya tidak bermain untuk mendapatkan kartu merah. (Soccernet)
Berita Terkait
-
Kisah Muhamad Alfiana, Pegawai Honorer yang Tampil di Liga Hoki Jerman
-
Jerman Pertimbangkan Boikot Piala Dunia 2026 Imbas Ancaman Donald Trump soal Greenland
-
Ancaman Tarif Trump Picu Jerman Ambil Langkah Ekstrem, Ini 9 Negara yang Pernah Boikot Piala Dunia
-
Jerman, Prancis, Swedia dan Norwegia Kirim Militer ke Greenland, NATO Siap Hadang AS
-
Hasil Liga Jerman: Bayern Muenchen Hajar Koln 3-1 Lewat Aksi Kim Min-jae dan Serge Gnarby
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 5 Sepatu Saucony Paling Nyaman untuk Long Run, Kualitas Jempolan
Pilihan
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
-
7 Rekomendasi HP Baterai Jumbo Paling Murah di Bawah Rp3 Juta, Aman untuk Gaming
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
Terkini
-
Dusan Mijic dan Vukasin Vranes Siap Bawa Persis Solo Keluar dari Ancaman Degradasi Super League
-
Jadwal Liga Europa: Misi Balas Dendam Aston Villa di Istanbul Usai Tergelincir Lawan Everton
-
Target Tinggi John Herdman Untuk Timnas Indonesia Jelang Laga Perdana Lawan Saint Kitts Nevis
-
Sang Istri Dituding Selingkuh dengan Sahabat Sendiri, Alvaro Morata Angkat Kaki dari Rumah
-
Belum 1 Detik FIFA Series 2026 Mulai, Timnas Indonesia Sudah Buat Rekor
-
Calon Lawan Timnas Indonesia di FIFA Series: Kepulauan Solomon Pernah Dihajar Malaysia
-
Debut John Herdman di FIFA Series 2026, Erick Thohir Incar Peningkatan Kualitas Timnas Indonesia
-
Persija Tambah Amunisi Jelang Putaran Kedua, Beckham Putra: Persib Tetap Calon Juara
-
Tak Sekaya Pesaing, Pelatih Spanyol Ungkap Cara Persita Bertahan di Papan Atas Super League
-
Gaji Selangit hingga Kaki Kaca, Ini 3 Risiko Besar Persib Bandung Datangkan Layvin Kurzawa