Suara.com - Prancis terus menunjukkan kesiapannya menjadi tuan rumah Euro 2015 setelah dalam laga ujicoba meraih kemenangan telak 4-0 atas Armenia. Pada laga tersebut Karim Benzema juga menunjukkan ketajamannya dengan mencetak dua gol dalam pertandingan tersebut.
Saat menjamu Armenia di Allianz Riviera, Nice, Jumat (9/10/2015) dinihari WIB, pelatih Didier Deschamps menurunkan para pemain terbaiknya. Namun para pemain Les Bleus tetap kesulitan untuk menjebol gawang Armenia.
Akhirnya, Antoine Griezmann membuka kemenangan bagi Prancis di menit ke-35 lewat tendangannya dan skor 1-0 bertahan hingga turun minum. Di babak kedua Les Blues mulai menambah tekanan dan
Yohan Cabaye memperbesar kemenangan menjadi 2-0 di menit ke-55.
Setelah itu Benzema mulai menunjukkan ketajamannya setelah paceklik gol selama satu tahun dalam skuat Prancis. Striker Real Madrid ini menjebol gawang Armenia lewat sundulannya setelah menyambut sepak pojok Griezmann di menit ke-78.
Hanya berselang satu menit, Benzema kembali mencetak gol kali ini lewat tendangan kaki kanannya guna memastikan keunggulan Les Bleus menjadi 4-0. Setelah menghadapi Armenia, Prancis dijadwalkan tiga hari mendatang menghadapi Denmark dalam laga ujicoba.
Berita Terkait
-
Cristiano Ronaldo Cetak Sejarah! Pendapatan Tembus Rp4 T, Lionel Messi Kalah Telak
-
Bos Karim Benzema Akui Timnas Indonesia Kini Menakutkan, Pemain Arab Wajib Waspada
-
Daftar Lengkap Peraih Ballon dOr Asal Prancis, Ousmane Dembele Keenam
-
Pemain Keturunan Eks Tandem Calvin Verdonk Diam-diam Gabung Klub Arab Saudi, Jadi Rekan Karim Benzema
-
Ronaldo Kartu Merah, Al Hilal Gebuk Al Nassr dan Tantang Al Ittihad di Final Piala Super Arab Saudi
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
Pilihan
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
-
Terungkap! Ini Lokasi Pemakaman Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi
-
BREAKING NEWS! Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi Wafat
Terkini
-
Grup Neraka Piala Dunia U-17 2025: Mengenal Lawan Timnas Indonesia U-17
-
Absen 22 Tahun di Piala Dunia U-17, Portugal Siap Buat Kejutan Besar
-
9 Wonderkid Asia yang Bakal Bersinar di Piala Dunia U-17 2025: Ada Pemain Indonesia
-
Anak Legenda Inter Milan Kirim Psy War buat Timnas Indonesia U-17
-
Vinicius Oh Vinicius: Berulah di El Clasico Kini Rebut Jatah Penalti Mbappe
-
9 Laga Tanpa Kalah, 5 Kemenangan Beruntun di Premier League, Apa Kelemahan Arsenal?
-
Liverpool Bangkit!5Fakta Kemenangan The Reds: Rekor Mohamed Salah
-
Ambil Jatah Penalti Mbappe tapi Gagal Cetak Gol, Xabi Alonso Sindir Vinicius Jr
-
Gary Neville Yakin Arsenal Juara Premier League, Hanya Tim ini yang Bisa Gagalkan
-
Piala Dunia U-17 2025: Ambisi Argentina Ulang Memori Indah Qatar 2022