Suara.com - Manajer Chelsea Antonio Conte mengaku senang melihat skuatnya sejauh ini. Pelatih asal Italia ini menegaskan bahwa dia ingin membuat para pemainnya lebih agresif dan intensitas.
Conte mulai mengenal dengan baik kekuatan skuatnya saat Chelsea mengalahkan Liverpool di International Champions Cup. Dalam kemenangan tersebut Cecs Fabregas mendapatkan kartu merah.
Namun pelatih berusia 46 tahun itu menginginkan skuat lebih agresif dan intens. "Saya suka jika tim saya bermain dengan agresif yang besar dan intensitas tinggi. Saya ingin melihat itu," kata Conte.
"Kami berlatih untuk mempersiapkan hal itu karena saya ingin tim saya memiliki identitas. Saya ingin sehingga jika Anda melihat kami, Anda mengenali 'Oh, Chelsea sedang bermain'."
"Itu penting bagi saya, penting bagi klub dan pemiliknya. Di mana saya bekerja, saya bekeja untuk melakukan hal itu. Saya selalu memberi identitas kepada tim saya."
Conte ingin hal itu bisa membuat skuatnya bangkit dari posisi 10 musim lalu. "Saya mencari mentransfer hal ini kepada pemain saya sekarang, dan saya senang karena saya melihat sikap yang baik," tukasnya. (Scoresway)
Berita Terkait
-
De Laurentiis Bantah Isu Antonio Conte Mundur dari Napoli: Cuma Isapan Jempol
-
Antonio Conte Sindir Eintracht Frankfurt: Tim Jerman Itu Belajar Catenaccio
-
Panas! Presiden Inter Milan Punya Pesan Menohok Buat Antonio Conte
-
Juventus Jangan Terlalu Banyak Berharap! Spalletti Bukan Conte atau Mourinho
-
Reaksi Antonio Conte Pasca Kalahkan Lecce, Partenopei Wajib Waspada Hadapi Como Pekan Depan
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Duh, Media Inggris Bongkar Kondisi Ole Romeny Belum Klik dengan Pemain Oxford United
-
Jesus Casas dan Timur Kapadze Terancam Didepak dari Bursa Pelatih Timnas Indonesia
-
Alexander Zwiers Jadikan Nova Arianto Tolak Ukur Pelatih Lokal Timnas Indonesia Masa Kini
-
PR Baru, PSSI Kesulitan Cari Pelatih Timnas Indonesia U-17
-
Timur Kapadze Hampir Pasti Melatih Timnas Indonesia, Dikontrak 2 Tahun
-
Survei Dibuka! Interisti dan Milanisti, Siapa Pemenang Inter vs AC Milan?
-
Fakta Baru Bursa Pelatih Timnas Indonesia, Tawaran PSSI ke Timur Kapadze Tidak Kongkret
-
5 Calon Pelatih Timnas Indonesia Mulai Diseleksi Pekan Depan
-
Isu Panas Pelatih Timnas Indonesia Setelah STY dan Patrick Kluivert Digaji Rendah
-
Calon Pelatih Timnas Timur Kapadze: Datang ke Indonesia karena Rahmat dari Allah SWT