Suara.com - Pelatih Lazio Simone Inzaghi memuji setiap para pemainnya setelah mereka lolos ke final Coppa Italia setelah menyingkirkan AS Roma. Inzaghi pun mengaku ini akan menjadi ulang tahun yang paling menyenangkan dalam hidupnya.
Lazio menelan kekalahan 2-3 dari Roma di leg kedua semifinal Coppa Italia dini hari tadi. Namun kemenangan 2-0 di leg pertama menghadapi rival sekotanya membuat Biancoceleste berhak lolos ke final Coppa Italia.
Pada laga itu, gol Roma dicetak Mohamed Salah dengan dua gol dan satu gol lagi dari Stephan El Shaarawy. Sedangkan gol Lazio dicetak oleh Sergej Milinkovic dan Ciro Immobile dan cukup memastikan Lazio ke final dengan agregat 4-3.
Usai laga, Inzaghi yang akan genap berusia 41 tahun pada 5 April ini pun memuji skuat dan juga fansnya. Bagi Inzaghi ini akan menjadi ulang tahun yang paling menggembirakan dalam hidupnya.
"Kami tahu kami melakukan sesuatu yang luar biasa karena kami tahu apakah derby iitu dan semifinal Coppa Italia melawan Roma. Seakan-akan kami berada di kandang sendiri, bukan Roma, para fans fantastis," puji Inzaghi seperti dilansir Sky Sport Italia.
“Saya ingin mengucapkan terima kasih kepada para pemain, dari awal sampai akhir, karena besok mungkin menjadi ulang tahun terindah dalam hidup saya," tukas opelatih Lazio ini. (Football Italia)
Berita Terkait
-
Bursa Transfer Serie A: AS Roma Bermimpi Pulangkan Salah ke Olimpico
-
Joshua Zirkzee Tampil Starter di Manchester United, Sinyal untuk AS Roma
-
Joshua Zirkzee Sepakat Pindah ke AS Roma, Manchester United Rela Lepas?
-
Maurizio Sarri Jalani Operasi Jantung, Begini Kondisi Terakhir Eks Pelatih Chelsea Itu
-
AS Roma Sikat Genoa 3-1, Tempati Posisi Keempat Klasemen Sementara Liga Italia
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
Suporter Kongo Viral di Piala Afrika 2025, Diam Membatu Selama 115 Menit Pertandingan
-
Eks Bomber Aston Villa: Arsenal Bakal Gampang Juara Premier League Musim Ini
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
Liverpool vs Leeds: Cody Gakpo Bidik Rekor Langka Ian Rush di Awal 2026
-
Nasib Marcus Rashford di Barcelona Masih Abu-abu, Transfer Rp587 Juta Masih Tanda Tanya
-
Calon Kuat Pelatih Chelsea Liam Rosenior Sudah Tahu Kualitas Bintang Timnas Indonesia, Kok Bisa?
-
Dipecat Chelsea di Awal Tahun 2026, Begini Statistik Lengkap Enzo Maresca
-
Profil Liam Rosenior Calon Kuat Pelatih Chelsea Pengganti Enzo Maresca
-
Chelsea Pecat Enzo Maresca, The Blues Siapkan Dua Calon Pengganti
-
Breaking News! Pecat Enzo Maresca, Chelsea Hanya Sampaikan 99 Kata