Suara.com - Mega bintang Barcelona Lionel Messi baru saja mengikat janji setia dengan Antonella Coruzzo, teman masa kecilnya. Pernikahan yang digelar di Rossario City Center, Rossario, Argentina, pada 30 Juni itupun berlangsung meriah.
Namun kebahagiaan yang dirasakan Messi dan Antonella, tidak dirasakan semua anggota keluarga kedua mempelai. Salah satunya adalah perempuan bernama Susana Messi.
Susana merupakan adik dari ayah Messi, Jorge Messi. Susana tidak hadir di acara pernikahan keponakannya itu lantaran tidak diundang.
Tidak diundang, Susana jelas kecewa. Perempuan itupun membeberkan aib keluarga besar sang mega bintang.
Menurut perempuan itu, banyak anggota keluarga yang tidak diundang. Termasuk nenek Messi, Rosa.
Susana menuding ibu Messi, Celia Cuccitini, berada dibalik masalah ini. Sejak nama Messi melambung, menurut pengakuan Susana, Celia memutuskan hubungan dengan keluarga yang bisa dibilang terdekat. Bahkan, ayah Messi dikabarkan malu akan hal tersebut.
Selain Susana dan neneknya, Rosa, paman-paman dan sepupu-sepupu dari pihak ayah (Jorge) juga tidak diundang. Meski sebagian besar dari keluarganya itu tinggal hanya beberapa blok dari Rossario City Center. (Dailymail)
Berita Terkait
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- Bukan Sekadar Wacana, Bupati Bogor Siapkan Anggaran Pembebasan Jalur Khusus Tambang Tahun Ini
Pilihan
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
Terkini
-
UEFA Umumkan Pendapatan Klub Serie A Italia: Inter Raih Rp2,3 T, Juventus dan AC Milan Menyusul
-
Gandeng Rizky Ridho hingga Nova Arianto, ASICS Luncurkan Sepatu Bola di Awal 2026
-
Sosok Lisa Carrick, Istri Michael Carrick Pernah Head to Head dengan Roy Keane
-
Sudah Pegang Tiket Piala Dunia 2026, Tapi Ditolak Masuk AS, FIFA Lepas Tangan
-
Profil Anak John Herdman yang Pernah Bikin Timnas Indonesia U-20Kewalahan
-
John Herdman Bakal Tanding Lawan Eks Pelatih Timnas Indonesia di FIFA Series 2026
-
Bak Langit dan Bumi, Ini Beda Statistik John Herdman vs Pelatih Vietnam
-
Media Vietnam: Timnas Indonesia Era John Herdman Jalani Ujian Berat Segrup dengan Kami
-
Selain Bulgaria,1 Negara Ini Juga Jadi Lawan Timnas Indonesia di FIFA Series 2026
-
Media Vietnam Soroti 3 Pemain Keturunan yang Bisa Jadi Amunisi Baru Timnas Indonesia