Suara.com - Manajer Interim Manchester United,Ole Gunnar Solskjaer yakin Alexis Sanchez akan pulih lebih cepat dari cedera lututnya. Solskjaer mengkonfirmasikan bahwa Sanchez akan absen empat hingga enam pekan ke depan.
Sanchez dimainkan sebagai starter dalam kemenangan Manchester United 3-2 atas Southampon di Old Trafford akhir pekan kemarin. Namun Sanchez sudah harus ditarik keluar di menit ke-52 menyusul tekel dari bek Southampton, Jan Bednarek.
Dokter timnas Chile Pedro Onate telah menganalisa bahwa Sanchez akan absen hingga delapan pekan ke depan. Onate mengatakan bahwa kondisi Sanchez menunjukkan bahwa dia menderita distensi ligamen medial
Namun, Solskjaer optimistis bahwa pemain internasional Cile ini tidak akan absen begitu lama. Solksjaer mengungkapkan bahwa Sanchez paling lama akan absen selama enam pekan.
"Itu cedera lutut yang parah, jadi ini akan absen empat atau enam minggu, mudah-mudahan dia akan pulih dengan cepat," kata Solskjaer saat jumpa pers seperti dilansir Scoresway.
Sanchez menambah daftar pemain MU yang cedera menjelang laga melawan Paris Saint Germain di leg kedua babak 16 besaar Liga Champions. Anthony Martial dan Jesse Lingard juga telah dipastikan absen.
Solskjaer pun mengatakan bahwa ini adalah kesempatan para pemain muda untuk menunjukkan kemampuannya saat Manchester United mengejar defisit dua gol saat bertandang ke markas Paris St Germain di leg kedua.
Para pemain mudah seperti Tahith Chong, Angel Gomes, Mason Greenwood, James Garner dan bek kiri Brandon Williams telah dibawa Solskjaer ke Paris.
"Saya pikir setiap pemain muda di klub ini bermimpi memiliki dampak seperti dimiliki Rashy [Rashford], ada begitu banyak contoh tentang itu. Besok [Rabu] mungkin menjadi kesempatan bagi beberapa yang muda," pungkas Solskjaer.
Baca Juga: Usai Juara Piala AFF, Samuel Christianson Batasi Aktivitasnya di Medsos
Berita Terkait
-
Ruben Amorim Sebut yang Dialami Manchester United Sepanjang 2025 'Aneh'
-
Cedera, Bruno Fernandes Diprediksi Absen Beberapa Pertandingan
-
Rekan Jay Idzes Tiba-tiba Bicarakan Pelatih Terbaik Manchester United, Siapa Dia?
-
Ryan Giggs Peringatkan Manchester United Dampak Kepergian Bruno Fernandes
-
Unai Emery Kesurupan? Selebrasi Gila Pelatih Aston Villa Usai Tumbangkan MU
Terpopuler
- 5 Mobil Kencang, Murah 80 Jutaan dan Anti Limbung, Cocok untuk Satset di Tol
- 7 Rekomendasi Lipstik untuk Usia 40 Tahun ke Atas, Cocok Jadi Hadiah Hari Ibu
- PSSI Tunjuk John Herdman Jadi Pelatih, Kapten Timnas Indonesia Berikan Komentar Tegas
- Media Swiss Sebut PSSI Salah Pilih John Herdman, Dianggap Setipe dengan Patrick Kluivert
Pilihan
-
Akbar Faizal Soal Sengketa Lahan Tanjung Bunga Makassar: JK Tak Akan Mundur
-
Luar Biasa! Jay Idzes Tembus 50 Laga Serie A, 4.478 Menit Bermain dan Minim Cedera
-
4 Rekomendasi HP OPPO Murah Terbaru untuk Pengguna Budget Terbatas
-
Bank Sumsel Babel Dorong CSR Berkelanjutan lewat Pemberdayaan UMKM di Sembawa Color Run 2025
-
UMP Sumsel 2026 Hampir Rp 4 Juta, Pasar Tenaga Kerja Masuk Fase Penyesuaian
Terkini
-
Dewa United Gregetan Mau Datangkan Ivar Jenner
-
Ruben Amorim Sebut yang Dialami Manchester United Sepanjang 2025 'Aneh'
-
Cedera, Bruno Fernandes Diprediksi Absen Beberapa Pertandingan
-
Kata-kata Hokky Caraka Usai Cetak Gol Salto Spektakuler
-
Modal Berharaga Persija Kalahkan Semen Padang, demi Perpanjang Tren Kemenangan
-
Eks Pelatih Timnas Putri Indonesia Bantu Al Nassr Juara, Dapat Selamat dari Cristiano Ronaldo
-
Ryan Giggs Peringatkan Manchester United Dampak Kepergian Bruno Fernandes
-
Harapan Jay Idzes Bisa Ajak Rizky Ridho Main Bareng di Sassuolo
-
Enzo Maresca Tegaskan Komitmen di Chelsea Meski Dirumorkan ke Manchester City
-
Bedah Peluang Transfer 4 Bintang Timnas Indonesia: Paes-Pelupessy ke Persib, Ivar Jenner ke Italia