Suara.com - Demi mendapatkan servis Romelu Lukaku pada bursa transfer musim panas 2019, kubu Inter Milan disebut siap menyodorkan mahar 30 juta euro (sekira Rp 484 miliar) plus Ivan Perisic!
Inter Milan belakangan memang santer dikaitkan dengan Lukaku. La Beneamata —julukan Inter— disebut akan dengan senang hati menampung penyerang berusia 26 tahun yang di musim ini sejatinya tampil melempem bersama Man United tersebut.
Meski sinarnya tengah meredup, rupanya nama besar serta pamor Lukaku tak luntur di mata kubu Inter.
Seperti dilansir Football Italia, Inter siap menyodorkan uang, bahkan siap melepas Perisic sebagai bagian dari paket transfer Lukaku.
Dilaporkan jika Lukaku secara khusus merupakan pemain yang di-request Antonio Conte, yang diklaim Football Italia dan beberapa media Italia sudah setuju untuk membesut Inter mulai musim 2019/20.
Lukaku akan diproyeksikan sebagai pengganti Mauro Icardi, bomber sekaligus kapten Inter yang diyakini akan cabut dari Giuseppe Meazza pada musim panas ini.
Sementara itu, Man United sendiri sudah cukup sering dikaitkan dengan Perisic pada beberapa edisi bursa transfer sebelumnya.
Namun belum diketahui apakah winger Kroasia berusia 30 tahun itu diinginkan manajer Man United saat ini, Ole Gunnar Solskjaer, atau tidak.
Baca Juga: Wah! Napoli Tolak Tawaran Rp 1,8 Triliun Man United untuk Koulibaly
Berita Terkait
-
Cristiano Ronaldo Sindir Manchester United: Tak Punya Mental Juara, Arsenal Lebih Siap!
-
Panas! Presiden Inter Milan Punya Pesan Menohok Buat Antonio Conte
-
Prediksi Inter Milan vs FC Kairat: Il Nerazzurri Bakal Pesta Gol?
-
Wojciech Szczesny Sindir Manchester United: Mereka Depak Pemain yang On Fire
-
Prediksi Gary Neville Soal Nasib Chelsea di Premier League Musim Ini
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Jamie Carragher Sindir Trent Alexander-Arnold: Dia Telah Menipu Fans Liverpool
-
Elkan Baggott Menggila! Bawa Ipswich Town 8 Pertandingan Tanpa Kalah
-
Cristiano Ronaldo Ngaku Bukan Pria Romantis yang Suka Berikan Bunga tapi Ngasih Cincin Rp30 M
-
FAM Bikin Karier Pemain Hancur! Rodrigo Holgado Terancam Diputus Kontrak Tanpa Dibayar
-
Lamine Yamal Bakal Dapat Mama Baru, Beda Usianya Cuma 5 Tahun!
-
Bukan Lembek! Pemain Timnas Indonesia U-17 Harus Berani Benturan Jika Ingin Kalahkan Brasil
-
Flick dan Lewandowski Satu Suara Soal Lamine Yamal, Ada Apa di Balik Sikap Barcelona?
-
Calvin Verdonk Terancam Sanksi, Pihak Klub Kasih Peringatan, Ada Masalah Apa?
-
Gila! Tiap Calvin Verdonk Cs Cetak Gol, Orang Ini Berlari Sejauh 10 Km
-
Evandra Florasta Cs Hadapi Brasil, Mental Bertanding Digenjot Nova Arianto