Suara.com - Ramalan Jose Mourinho akan ketajaman Cristiano Ronaldo dihari tua mengawali berita bola pilihan edisi kali ini. Selain itu, pemain buangan Barcelona Arda Turan juga membuat geger dengan aksi koboinya.
Dari Indonesia, pelatih anyar Bhayangkara FC Paul Munster optimistis dengan tim barunya. Munster yakin meraih hasil positif ketika timnya menjamu pemuncak klasemen sementara Liga 1 2019, Bali United, Jumat (13/9/2019).
Berikut lima berita bola menarik periode 12 September 2019.
1. Begini Ramalan Jose Mourinho Saat Ronaldo Memasuki Usia 50 Tahun
Jose Mourinho menyebut jika mega bintang Juventus, Cristiano Ronaldo akan terus mencetak gol meski usianya menginjak 50 tahun. Pelatih asal Portugal itu juga menyebut mantan striker Real Madrid itu adalah pemain fenomenal yang tak akan tergerus zaman.
Ronaldo kembali membuat terkesima publik atas torehan quattrick saat Portugal melumat Lithuania dengan skor 5-1 pada lanjutan Kualifikasi Piala Eropa 2020 Grup B di LFF Stadiona, Rabu (12/9/2019) dini hari WIB. Torehan itu sekaligus jadi quattrick yang kesepuluh kali bagi Ronaldo baik bersama Timnas dan klub.
2. Tembakkan Senjata Api, Pemain Barcelona Ini Terancam Dipenjara
Gelandang Barcelona yang tengah dipinjamkan ke klub Istanbul Basaksehir, Arda Turan terancam hukuman penjara dua tahun delapan bulan oleh pengadilan Turki. Hal itu menyusul tindakannya yang menyebabkan kepanikan di sebuah rumah sakit lantaran menembakkan senjata api.
Baca Juga: 5 Berita Menarik Bola: Persija Tumbang, Pemain Ini Kenang Pesan BJ Habibie
Sebelumnya beredar kabar jika sang gelandang berkelahi dengan seorang penyanyi terkenal asal Turki, Berkay Sahin dan istrinya di sebuah klub malam, Istanbul. Perkelahian tersebut juga menyebabkan hidung sang penyanyi patah dan harus dilarikan ke rumah sakit.
3. Persiapan Sempurna, Munster Optimistis Lakoni Debut Bersama Bhayangkara FC
Pelatih anyar Bhayangkara FC Paul Munster berharap timnya mampu mengamankan poin penuh saat menjamu Bali United di pekan ke-18 Liga 1 2019 yang akan digelar di Stadion Patriot, Bekasi, Jumat (13/9/2019).
Sebagaimana diketahui, Munster memiliki waktu yang terbilang cukup untuk membenahi Bhayangkara FC sebelum melakoni debutnya di putaran kedua Liga 1 2019.
Berita Terkait
-
Real Madrid Masih Mending, Ini Cerita Chelsea Dipermalukan Tim Gurem di Rumah Sendiri
-
Pelatih Baru Timnas Indonesia John Herdman Disebut Mirip Jose Mourinho
-
Cristiano Ronaldo Investasi AI, Lionel Messi Ketinggalan Zaman Akui Tak Pernah Pakai ChatGPT
-
Daftar Lengkap Pelatih yang Pernah Lawan John Herdman: Ada Pelatih Cristiano Ronaldo dan Messi
-
Sindiran Keras Eks Presiden Inter Milan ke Simone Inzaghi, Tiru Mourinho, Tapi Tanpa Treble
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- Bukan Sekadar Wacana, Bupati Bogor Siapkan Anggaran Pembebasan Jalur Khusus Tambang Tahun Ini
Pilihan
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
Terkini
-
Klub Arab Saudi Goda Lionel Messi dengan Kontrak Tak Masuk Akal, Minta Apa Saja Dikasih
-
Bicara Persaingan Juara Musim 2025/2026, Bojan Hodak Sebut Persija dan Malut United
-
Real Madrid Kalah Memalukan, Vinicius Junior Jadi Korban Serangan Rasial
-
Jarak Pandang Nyaris Nol, Laga Bayern Munich vs Koln Sempat Dihentikan Gegara Asap
-
Media Vietnam Soroti Reaksi John Herdman yang Kaget Timnas Indonesia Belum Pernah Juara Piala AFF
-
Scaloni Buka Suara soal Messi dan Daftar Pemain Argentina untuk Piala Dunia 2026
-
UEFA Umumkan Pendapatan Klub Serie A Italia: Inter Raih Rp2,3 T, Juventus dan AC Milan Menyusul
-
Gandeng Rizky Ridho hingga Nova Arianto, ASICS Luncurkan Sepatu Bola di Awal 2026
-
Sosok Lisa Carrick, Istri Michael Carrick Pernah Head to Head dengan Roy Keane
-
Sudah Pegang Tiket Piala Dunia 2026, Tapi Ditolak Masuk AS, FIFA Lepas Tangan