Suara.com - Robert Lewandowski memimpin daftar top skor Liga Champions setelah mencetak dua gol saat membantu Bayern Munich mengalahkan tuan rumah Olympiakos.
Bertandang ke Stadion Georgios Karaiskakis, Piraeus, Yunani, Rabu (23/10/2019) dini hark WIB, Lewandowski mencetak dua gol guna membawa Bayern mengalahkan Olympiakos.
Bracee tersebut membuat Robert Lewandowski memimpin top skor Liga Champions di hari pertama matchday ketiga ini dengan memiliki koleksi lima gol.
Sementara Raheem Sterling yang mencetak hat-trick saat membantu Manchester City melibas Atalanta dengan skor 5-1, berada di posisi kedua dengan empat gol.
Namun bukan hanya Sterling, Erling Braut Haaland (Salzburg), Harry Kane (Tottenham Hotspur), Mislav Orsic (Dinamo Zagreb) dan Serge Gnabry (Bayern Munchen) juga telah mencetak empat gol.
Sementara bintang Paris Saint-Germain, Kylian Mbappe baru mengoleksi tiga gol setelah mencetak hat-trick saat membawa klubnya mengalahkan Club Brugge dengan skor 5-0.
Koleksi gol Mbappe sama seperti rekan setimnya Mauro Icardi dan pemain Tottenham Hotspur Son Heung-Min yang mengoleksi tiga gol hingga matchday ketiga Liga Champions.
Daftar Top Skor Liga Champions :
5 Gol: Robert Lewandowski (Bayern Munchen)
4 Gol: Erling Braut Haaland (Salzburg), Harry Kane (Tottenham Hotspur), Mislav Orsic (Dinamo Zagreb), Raheem Sterling (Manchester City), Serge Gnabry (Bayern Munchen)
3 Gol: Kylian Mbappe (PSG), Mauro Icardi (PSG), Son Heung-Min (Tottenham Hotspur)
Baca Juga: PSG dan Tottenham Pesta Gol, Berikut Hasil Lengkap Liga Champions
Berita Terkait
-
Robert Lewandowski Galau di Ujung Karier: Tinggalkan Barcelona atau Pensiun?
-
Flick dan Lewandowski Satu Suara Soal Lamine Yamal, Ada Apa di Balik Sikap Barcelona?
-
Dari Sterling hingga Foden, Ini 6 Bintang Premier League Jebolan Piala Dunia U-17
-
Drama di Old Trafford: Joshua Zirkzee Minta Cabut, MU Incar Vlahovic atau Lewandowski?
-
Terbongkar! Aktivitas Kluivert di Hari Pemecatan, Ternyata Koar-koar ke Media Asing
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 7 Rekomendasi HP Murah Memori Besar dan Kamera Bagus untuk Orang Tua, Harga 1 Jutaan
Pilihan
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
Terkini
-
32 Negara Sudah Lolos! Peta Persaingan Tiket Piala Dunia 2026 Makin Panas
-
Rp288 Miliar! Harga yang Dibayar Neymar untuk Kuasai Nama Pele
-
Kadek Arel: Timnas Indonesia U-22 Penuh 'Lubang' Usai Dibantai Mali, Apa Perbaikannya?
-
Cara Ruben Amorim Bikin Harry Maguire Muak dan Ingin Cabut dari Old Trafford
-
Liverpool Resmi Ditinggal Mohamed Salah pada Desember 2025
-
Erling Haaland Buka Suara Soal Duel Panas Lawan Mancini: Dia Bikin Kesal!
-
Bakat Muda Jawa-Belanda, Pemain Keturunan Indonesia Ikai Muhamad Torehkan 12 Gol!
-
Jurgen Klopp Comeback: Punya Pekerjaan Baru di Piala Dunia 2026
-
Apa Rahasia Timnas Norwegia Bisa Lolos ke Piala Dunia Setelah Absen 27 Tahun?
-
Gagal Lolos ke Piala Dunia 2026, Pelatih Timnas Nigeria Klaim Kongo Pakai Ilmu Santet