Suara.com - Maurizio Sarri sangat kecewa setelah Juventus gagal menjadi juara Piala Super Italia 2019 setelah dikalahkan Lazio.
Sementara manajer Liverpool Jurgen Klopp mengungkapkan alasan dirinya tidak memboyong pemain asal Prancis dalam skuatnya.
Berita di atas adalah dua dari lima berita sepak bola pilihan dari kanal bola Suara.com, Senin (23/12/2019) :
1. Juventus Gagal Juara Piala Super Italia 2019, Sarri Kecewa Berat
Maurizio Sarri kecewa betul dengan kenyataan Juventus gagal jadi juara Piala Super Italia 2019. Bagaimana tidak, Bianconeri yang dihuni pemain kelas wahid justru kalah dari tim sekelas Lazio.
Bertanding melawan Lazio dalam perebutan gelar Piala Super Italia 2019 di Stadion King Saud University, Riyadh, Minggu (22/12/2019) malam WIB, Juventus kalah telak 1-3. Gawang Bianconeri bahkan sudah koyak pada menit ke-16 oleh gelandang Biancocelesti, Luis Alberto.
2. Tak Ada Pemain Prancis di Liverpool, Jurgen Klopp Ungkap Alasannya
Tidak bisa dipungkiri bahwa Liverpool adalah tim terhebat di dunia saat ini. Kehebatan tim berjuluk The Reds itu telah dibuktikan dengan trofi Liga Champions 2018/2019 dan Piala Dunia Antarklub 2019.
Baca Juga: Ini Alasan Ancelotti Terima Pinangan Everton
Namun, di daftar skuat Liverpool kala meraih kesuksesan itu, ternyata tidak dihuni oleh satu pemain pun asal Prancis. Padahal, banyak pemain berkualitas dari negara tersebut.
3. Komentari Blunder Konyol De Gea, Solskjaer: Memang Berakibat Fatal
Manajer Manchester United, Ole Gunnar Solskjaer mengakui jika gol pembuka keunggulan Watford yang terjadi karena blunder konyol kiper David De Gea, melukai mental anak-anak The Red Devils --julukan Man United-- yang sejak itu sulit bangkit.
Setelah blunder De Gea yang berujung gol Ismaila Sarr pada awal babak kedua, tendangan penalti Troy Deeney pada menit ke-54 membawa tuan rumah Watford unggul 2-0.
Berita Terkait
-
Karma? Paksa Tinggalkan Newcastle, Alexander Isak Curhat Masa Suram di Liverpool
-
Bersinar di Piala Dunia U-17, Winger Manchester City Ternyata Pemain Keturunan
-
Graham Potter Misuh-misuh Striker Rp2,4Triliun Belum Bisa Dimainkan Gegara Cedera
-
Robbie Fowler Bongkar Penyebab Liverpool Anjlok, Singgung Duit Rp1,3 Triliun
-
Biaya Kemahalan, Liverpool Batal Punya 'Adik' di Liga Spanyol
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 5 Pilihan HP Snapdragon Murah RAM Besar, Harga Mulai Rp 1 Jutaan
Pilihan
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
Terkini
-
Rp288 Miliar! Harga yang Dibayar Neymar untuk Kuasai Nama Pele
-
Kadek Arel: Timnas Indonesia U-22 Penuh 'Lubang' Usai Dibantai Mali, Apa Perbaikannya?
-
Cara Ruben Amorim Bikin Harry Maguire Muak dan Ingin Cabut dari Old Trafford
-
Liverpool Resmi Ditinggal Mohamed Salah pada Desember 2025
-
Erling Haaland Buka Suara Soal Duel Panas Lawan Mancini: Dia Bikin Kesal!
-
Bakat Muda Jawa-Belanda, Pemain Keturunan Indonesia Ikai Muhamad Torehkan 12 Gol!
-
Jurgen Klopp Comeback: Punya Pekerjaan Baru di Piala Dunia 2026
-
Apa Rahasia Timnas Norwegia Bisa Lolos ke Piala Dunia Setelah Absen 27 Tahun?
-
Gagal Lolos ke Piala Dunia 2026, Pelatih Timnas Nigeria Klaim Kongo Pakai Ilmu Santet
-
Jika Target Tercapai, Segini Ranking FIFA yang Bakal Dicapai Timnas Indonesia