Suara.com - Persiraja Banda Aceh resmi menggaet pemain bertahan asal Inggris, Adam Mitter, untuk memperkuat lini belakang tim berjuluk Laskar Rencong itu dalam menyongsong Liga 1 Indonesia musim 2020.
Perekrutan pemain yang sempat membela klub kasta ketiga Liga Inggris, Blackpool U-18, diumumkan melalui unggahan Instagram Stories resmi klub pada Rabu.
"Dalam perjalanan ke @Persiraja_Official, untuk memenuhi panggilan klub baru saya. Saya tak sabar untuk memulai debut dan bermain bagi masyarakat Aceh," ujar Adam dalam unggahan di Instagramnya.
Adam terakhir bermain di klub Kanada Premier League, Valour FC, pada musim 2018/2019. Pemain kelahiran 1993 itu membawa Valour FC di posisi lima klasemen, demikian seperti dilansir Antara.
Ia juga tidak terlalu asing dengan iklim pesepakbolaan di Asia Tenggara. Adam sempat membela klub asal Filipina Loyola FC pada musim 2015, Ilocos United pada 2017, dan Global Cebu FC pada 2018.
Pada musim 2017/2018, Adam sempat memperkuat klub asal Singapura Hougang United dan berhasil membawa klub ini finis di posisi ke-6 klasemen akhir.
Dengan bergabungnya Adam Mitter, menjadi rekrutan asing ketiga yang direkrut Persiraja Banda Aceh setelah sebelumnya mendaratkan Vanderley Junior dan Bruno Dybal.
Berita Terkait
-
Persiraja Banda Aceh Kembali Gagal Menang di Kandang, Pelatih Minta Maaf
-
Persiraja Tantang Klub Liga Super Malaysia, Manajer: Harumkan Aceh di Kancah Internasional
-
Penampakan Lapangan Stadion Si Jalak Harupat Pasca Dipakai Konser Sheila On 7
-
1 dari 5 Klub Indonesia yang Kena Banned FIFA, Persiraja Nantikan Penjelasan PSSI
-
Klub Filipina Resmi Umumkan Eks Kapten Timnas Indonesia U-19 Sebagai Pemain Baru
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 5 Body Lotion Mengandung SPF 50 untuk Mencerahkan, Cocok untuk Yang Sering Keluar Rumah
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
Aksi Solidaritas Skuad FC Twente untuk Mees Hilgers yang Sedang Terpuruk
-
Sinyal Positif Mauro Zijlstra Siap Gabung Timnas Indonesia U-23 Hadapi Mali
-
Tolak Menyerah Usai Dihajar Brasil, Nova Arianto Minta Satu Hal dari Skuad Timnas Indonesia U-17
-
Kalah 2 Kali, Timnas Indonesia U-17 Gugur di Piala Dunia U-17 2025?
-
Baru 17 Tahun! Cucu Orang Jakarta Ini On Fire di Klub Besar Belanda
-
Rincian Sanksi FIFA ke PSSI dan Pemain Keturunan Timnas Indonesia
-
Ruben Amorim Balas Sindiran Cristiano Ronaldo, Ingatkan Kesalahan di Masa Lalu
-
Prediksi Parma vs AC Milan: Pasukan Allgeri Siap Libas Gialloblu
-
Link Live Streaming Nonton Timnas Indonesia U-17 Vs Brasil
-
Pelatih Emil Audero Mau Pecahkan Rekor di Kandang Pisa, Tapi Kayaknya Sulit