Suara.com - Perasaan bahagia tengah menyelimuti hati winger Juventus, Douglas Costa. Sebab, lamarannya baru saja diterima oleh model cantik Brasil, Nathalia Felix yang pernah digosipkan dekat dengan Neymar.
Sementara Marseille mengaku memiliki cuplikan video yang menunjukkan Neymar telah melontarkan hinaan rasial kepada bek kanan tim itu yang berasal dari Jepang, Hiroki Sakai beberapa waktu lalu.
Berikut lima berita sepak bola hits dan menarik di kanal bola Suara.com, sepanjang Rabu (23/9/2020) yang kami rangkum di bawah ini:
1. Pernah Dekat dengan Neymar, Model Cantik Ini Resmi Dilamar Winger Juventus
Di tengah pandemi virus corona (COVID-19), perasaan bahagia tengah menyelimuti hati winger Juventus, Douglas Costa. Sebab, lamarannya baru saja diterima oleh model cantik Brasil, Nathalia Felix.
Nathalia Felix dan Costa diketahui mulai berpacaran pada September 2019. Sebelum berpacaran dengan Costa, wanita yang juga seorang blogger ini digosipkan pernah dekat dengan pemain asal Brasil lainnya, Neymar.
2. Punya Bukti, Marseille Sebut Neymar Hina Pemain Asal Jepang Hiroki Sakai
Marseille mengaku memiliki cuplikan video yang menunjukkan Neymar telah melontarkan hinaan rasial kepada bek kanan tim itu yang berasal dari Jepang, Hiroki Sakai, saat mereka menang melawan Paris Saint-German beberapa waktu lalu, kata seorang sumber di Marseille seperti dikutip AFP, Rabu (23/9/2020).
Baca Juga: Segini Mahar yang Dikeluarkan Juventus untuk Memboyong Alvaro Morata
Sumber itu menyebutkan bahwa tim asuhan Andre Villas-Boas tersebut memiliki bukti bahwa penyerang asal Brazil itu menyampaikan komentar rasis dalam dua kesempatan.
3. Seksi dan Kekar, Kenalin Nih Pacar Arturo Vidal WAGs Baru Inter Milan
Inter Milan resmi mendatangkan Arturo Vidal dengan status kepemilikan penuh dari Barcelona. Transfer tersebut telah diumumkan secara resmi oleh klub pada Selasa(22/9/2020).
Kedatangan Vidal di Inter Milan akan membuat lini tengah klub berjuluk Nerazurri tersebut semakin tangguh. Selain itu, kehadirannya juga membuat Inter Milan memiliki WAGs baru.
Berita Terkait
-
Prediksi Juventus vs Torino: Ujian Luciano Spalletti di Derby della Mole
-
Reaksi Tak Biasa Luciano Spalletti Usai Juventus Ditahan Imbang Sporting
-
Serie A Liga Italia: Puncak Klasemen Memanas, 4 Tim Beda Satu Poin Saja
-
Prediksi Juventus vs Sporting Lisbon: Menanti Tuah Spalletti di Liga Champions
-
4 Klub Eropa yang Menahun Puasa Gelar, Musim Ini Bakal Juara?
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 5 Body Lotion Mengandung SPF 50 untuk Mencerahkan, Cocok untuk Yang Sering Keluar Rumah
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
Baru 17 Tahun! Cucu Orang Jakarta Ini On Fire di Klub Besar Belanda
-
Rincian Sanksi FIFA ke PSSI dan Pemain Keturunan Timnas Indonesia
-
Ruben Amorim Balas Sindiran Cristiano Ronaldo, Ingatkan Kesalahan di Masa Lalu
-
Prediksi Parma vs AC Milan: Pasukan Allgeri Siap Libas Gialloblu
-
Link Live Streaming Nonton Timnas Indonesia U-17 Vs Brasil
-
Pelatih Emil Audero Mau Pecahkan Rekor di Kandang Pisa, Tapi Kayaknya Sulit
-
Calon Pelatih Timnas Indonesia Ini Bisa Sangat Cocok dengan Simon Tahamata
-
Prediksi Juventus vs Torino: Ujian Luciano Spalletti di Derby della Mole
-
Garudayaksa Tumbang untuk Pertama Kalinya di Championship, Begini Alasan Pelatih
-
Kenapa Pertandingan Timnas Indonesia di FIFA Matchday November 2025 Tak Dihitung Ranking?