Pemain bernomor 23 itu berhasil lepas dari jebakan offside dan lepas dari penjagaan Arturo Vidal sebagai pemain paling dekat. Ia berlari sendirian dan sukses mengecoh kiper Handanovic, skor sama kuat 1-1. Gol Hofmann sempat dicek wasit lewat video VAR, namun pada akhirnya sang pengadil mengesahkan gol tersebut.
Tak mau kalah dengan skor sama seperti saat laga derby, Inter langsung membuat perubahan dengan memasukkan sejumlah pemain baru. Brozovic masuk menggantikan Cristian Eriksen, sementara Ivan Perisic diganti Alessandro Bastoni.
Di menit 90 sebuah tendangan pojok dieksekusi oleh pemain kidal Aleksandar Kolarov. Bola melengkung mengarah ke tiang dekat yang langsung disambut sontekan keras Romelu Lukaku, gol! skor imbang 2-2.
Tambahan waktu 6 menit coba dimanfaatkan Inter untuk menggempur pertahanan Gladbach. Sayang, tak ada gol tercipta hingga wasit meniup peluit akhir pertandingan.
Susunan pemain
Inter Milan (3-4-2-1): Danilo D'Ambrosio, Stefan de Vrij, Aleksandar Kolarov, Matteo Darmian, Nicolo Barella, Arturo Vidal, Ivan Perisic (Alessandro Bastoni), Christian Eriksen (Marcelo Brozovic), Alexis Sanchez (Lautaro Martinez), Romelu Lukaku
Pelatih: Antonio Conte
Borussia Muechengladbach (4-2-3-1): Yann Sommer, Ramy Bensebaini, Nico Elvedi, Matthias Ginter, Stefan Lainer, Florian Neuhaus, Christoph Kramer, Marcus Thuram (Hannes Wolf), Breel Embolo (Patrick Herrmann), Jonas Hofmann, Alassane Plea (Lars Stindl).
Pelatih: Marco Rose
Berita Terkait
-
Dramatis! Gol Dianulir VAR, Real Madrid Dipermalukan Shakhtar Donetsk
-
Link Live Streaming Bayern Munich Vs Atletico, Big Match Liga Champions
-
Link Live Streaming Ajax Vs Liverpool, Liga Champions 22 Oktober
-
Virgil van Dijk Naik Meja Operasi, Wijnaldum Sebut Jordan Pickford Bodoh
-
Link Live Streaming Liga Champions Real Madrid Vs Shakhtar Donetsk
Terpopuler
- 4 Link DANA Kaget Khusus Jumat Berkah: Klaim Saldo Gratis Langsung Cuan Rp 345 Ribu
- 7 Rekomendasi Parfum Terbaik untuk Pelari, Semakin Berkeringat Semakin Wangi
- Unggahan Putri Anne di Tengah Momen Pernikahan Amanda Manopo-Kenny Austin Curi Perhatian
- 8 Moisturizer Lokal Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Solusi Flek Hitam
- 15 Kode Redeem FC Mobile Aktif 10 Oktober 2025: Segera Dapatkan Golden Goals & Asian Qualifier!
Pilihan
-
Pundit Belanda: Patrick Kluivert, Alex Pastoor Cs Gagal Total
-
Tekstil RI Suram, Pengusaha Minta Tolong ke Menkeu Purbaya
-
Grand Mall Bekasi Tutup, Netizen Cerita Kenangan Lawas: dari Beli Mainan Sampai Main di Aladdin
-
Jay Idzes Ngeluh, Kok Bisa-bisanya Diajak Podcast Jelang Timnas Indonesia vs Irak?
-
278 Hari Berlalu, Peringatan Media Asing Soal Borok Patrick Kluivert Mulai Jadi Kenyataan
Terkini
-
Media Korea Soroti Nama STY yang Menggema di Stadion Usai Timnas Indonesia vs Irak
-
Sumardji Bela Justin Hubner, Ruang Ganti Timnas Indonesia Dalam Situasi Sulit
-
Selamat Tinggal, Patrick Kluivert Cs Resmi Angkat Kaki dari Indonesia
-
3 Alasan Presiden Como Mirwan Suwarso Pantas Jadi Ketum PSSI yang Baru
-
Mimpi Garuda ke Panggung Dunia Dua Kali Hancur oleh Irak
-
Pundit Belanda: Patrick Kluivert, Alex Pastoor Cs Gagal Total
-
8 Bintang Timnas Indonesia Gagal Debut di Ronde 4 Kualifikasi Piala Dunia 2026, Siapa Terbuang?
-
Gara-gara Ayahnya Gagal, Justin Kluivert Terpaksa Kunci Kolom Komentar Instagram
-
Beda Jauh dengan Kluivert! Dick Advocaat Bawa Semangat Ini ke Curacao
-
DPR Minta PSSI Benahi Liga Indonesia Hingga Pembinaan Atlet Sepak Bola Usia Dini