Suara.com - Striker Real Madrid, Mariano Diaz disebut-sebut menjadi bidikan klub Liga Inggris, West Ham United pada bursa transfer Januari ini.
The Hammers --julukan West Ham United-- masuk pasar untuk mencari penyerang baru dan bukan hanya Diaz yang diincar manajer David Moyes karena klub ini juga menginginkan rekan Diaz di Real Madrid, Luka Jovic.
Daily Mail melaporkan bahwa pemain berusia 27 tahun itu kemungkinan menjadi opsi masuk akal untuk Moyes dengan harganya yang 20 juta pounds yang lebih murah dari pada valuasi Jovic yang sebesar 27 juta pounds.
Kedua pemain sudah tidak menjadi pilihan utama Real Madrid dengan hanya empat kali diturunkan sebagai starter pada musim 2020/2021 ini.
Diaz terikat kontrak dengan tim asuhan Zinedine Zidane itu sampai 2023, sedangkan Jovic sampai 2025 sehingga merekrut Diaz lebih dimungkinkan ketimbang membeli Jovic.
Zidane sebelumnya sudah mengisyaratkan bahwa tidak ada yang dijual dan dibeli sebelum akhir bulan kini, tapi tidak akan membiarkan pemainnya hengkang jika kesepakatan tercapai.
[Antara]
Berita Terkait
-
Manchester United Mau Pulangkan Scott McTominay, Napoli: Emang Punya Duit Rp1,2 Triliun?
-
Bursa Transfer Januari 2026 Dibuka: Peta Lengkap Rencana 20 Klub Premier League
-
Ada Kabar Baik di 2026 untuk Mees Hilgers, Apa Itu?
-
Harga Pasar Jay Idzes Melonjak Drastis Saat Sassuolo Berpotensi Raup Cuan Melimpah
-
Breaking News! Bos Sassuolo Pastikan Inter Serius Dekati Bek Mereka, Jay Idzes?
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
Suporter Kongo Viral di Piala Afrika 2025, Diam Membatu Selama 115 Menit Pertandingan
-
Eks Bomber Aston Villa: Arsenal Bakal Gampang Juara Premier League Musim Ini
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
Liverpool vs Leeds: Cody Gakpo Bidik Rekor Langka Ian Rush di Awal 2026
-
Nasib Marcus Rashford di Barcelona Masih Abu-abu, Transfer Rp587 Juta Masih Tanda Tanya
-
Calon Kuat Pelatih Chelsea Liam Rosenior Sudah Tahu Kualitas Bintang Timnas Indonesia, Kok Bisa?
-
Dipecat Chelsea di Awal Tahun 2026, Begini Statistik Lengkap Enzo Maresca
-
Profil Liam Rosenior Calon Kuat Pelatih Chelsea Pengganti Enzo Maresca
-
Chelsea Pecat Enzo Maresca, The Blues Siapkan Dua Calon Pengganti
-
Breaking News! Pecat Enzo Maresca, Chelsea Hanya Sampaikan 99 Kata